Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Asyik! Mulai 9 Maret KA Rute Gambir-Bandung Dilengkapi Kelas Priority

“Kelas priority ini biasanya digunakan untuk kereta wisata amilik PT Kereta Api (KA) Wisata yang merupakan anak perusahaan PT KAI. Mulai 9 Maret 2018, para penumpang dengan rute Gambir-Bandung dan sebaliknya bisa naik kereta api dengan kelas tersebut,” ujar Edy kepada KompasTravel saat dihubungi, Rabu (7/3/2018).

Ia menjelaskan, mulanya kelas prioritas ini hanya digunakan untuk penumpang yang akan bepergian bersama rombongan. Namun saat ini kelas prioritas bisa dinikmati oleh para penumpang perorangan.

Adapun kelas priority akan ada pada rangkaian KA reguler yakni Argo Parahyangan rute Gambir-Bandung dan sebaliknya. Hanya ada satu gerbong kelas prioritas dengan kapasitas 28 kursi. Setiap penumpang yang ingin menggunakan kelas ini harus membayar tiket seharga Rp 200.000.

Kelas prioritas dalam rangkaian KA Argo Parahyangan ini hanya ada di jam keberangkatan tertentu, yakni dari Gambir pada pukul 08.45 WIB dan 18.45 WIB. Kemudian keberangkatan dari Bandung pada pukul 05.00 WIB dan 14.45 WIB.

Dalam kelas priority, para penumpang bisa menikmati ragam fasilitas di dalam gerbong seperti Video On Demand (VOD), Wifi on train, coffee break dan snack, bagasi, hingga toilet di dalam gerbong.

Edy mengatakan, bila permintaan penumpang terhadap kelas prioritas ini terus meningkat, kemungkinan besar akan terus diberlakukan.

“Kalau pasarnya bagus dan banyak peminatnya, mungkin akan dilanjutkan pada bulan April, bahkan bisa seterusnya (adanya kelas priority di KA reguler),” tambah Edy.

Namun, untuk kelas priority diketiga rangkaian kereta tersebut hanya beroperasi di akhir pekan. Sementara kelas priority rute Gambir-Bandung bisa dinikmati setiap hari.

Kereta tujuan Yogyakarta berangkat setiap Jumat malam, pukul 20.45 WIB dari Jakarta (Gambir), dan pulang hari Minggu pukul 20.00 WIB. Untuk tujuan Solo berangkat juga tiap Jumat pukul 20.15 WIB dari Jakarta (Gambir), dan pulang hari Minggu pukul 20.00 WIB.

https://travel.kompas.com/read/2018/03/08/102700127/asyik-mulai-9-maret-ka-rute-gambir-bandung-dilengkapi-kelas-priority

Terkini Lainnya

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke