Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

River Walk, Tempat Wisata di Jalan Alternatif Kaliwungu - Boja Kendal

Nah, jika Anda lewat jalan alternatif Kaliwungu – Boja tersebut, cobalah untuk mampir di tempat wisata River Walk Boja. Tempat wisata yang masih baru ini sangat cocok untuk keluarga.

Selain bisa menikmati permainan air, pengunjung juga bisa bermain dengan burung-burung yang berada di sangkar yang luas. Tak ketinggalan, pengunjung juga bisa berselfie berlatar pemandangan desa serta gambar 3 dimensi dan lainnya.

Jika lapar, di tempat wisata itu, juga dilengkapi rumah makan. Menurut pengelola tempat wisata River Walk, Cahyono, luas tempat wisata River Walk, ada sekitar 1,5 hektar.

“Karcis masuk, bisa ditukarkan es krim,” kata Cahyono, Selasa (19/06).

Ia menambahkan, bila mau istirahat pihaknya juga menyediakan tempat penginapan. Tarif menginap, satu malamnya ada yang Rp 350.000 ribu dan Rp 600.000 ribu.

“Yang 350 ribu satu kamar untuk dua orang, yang 600 untuk keluarga,” ujarnya.

Salah satu pengunjung asal Salatiga, Fariza, mengatakan tempat wisata River Walk, cocok untuk keluarga. Meskipun tempatnya tidak luas, diakuinya, River Walk, bisa jadi pilihan untuk bersantai menghilangkan kejenuhan.

“Harga masuknya memang cukup mahal, tapi wajar karena kita dapat es krim dan bermain sepuasnya,” ujarnya.

Fariza, yang datang bersama 3 keluarganya merasa tidak bosan dan akan datang lagi bila ada kesempatan.

https://travel.kompas.com/read/2018/06/21/110500727/river-walk-tempat-wisata-di-jalan-alternatif-kaliwungu-boja-kendal

Terkini Lainnya

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke