Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resep Sambal Goreng Ati Ampela, Cocok untuk Teman Makan Ketupat

Bahan untuk membuat sambal goreng cukup sederhana seperti hati dan ampela ayam, cabai, sedikit santan, dan masih banyak lagi.

Dalam buku "100 Resep Sambal Goreng yang Paling Digemari" (2013) karya Dapur Kirana yang diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama mencatat banyak resep sambal goreng.

Kamu yang ingin membuat sambal goreng bisa mempersiapkan bahan-bahannya dibawah ini, selain itu kamu bisa melihat cara pembuatannya pula:

Bahan-bahan membuat sambal goreng ati:

  • 5 pasang hati dan ampela ayam
  • 1 papan tempe
  • 10 buah cabai merah, buang biji, iris halus
  • 5 butir bawang merah, iris tipis
  • 1 sdt garam
  • 1 sdm gula pasir
  • 300 ml santan dari setengah butir kelapa
  • Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat:

Langkah pertama adalah memotong satu papan tempe dengan bentuk kotak0kotak kecil. Lalu goreng setengah matang.

Setelah tempe setengah matang, sisihkan terlebih dahulu. Tumis bawang merah hingga harum.

Kemudian masukkan cabai iris, hati, dan ampela, lalu aduk rata. Sebelumnya, hati dan ampela ayam dipotong kotak-kotak kecil.

Jika hati dan ampela sudah mulai kaku serta berubah warna, masukkan santan, garam, gula pasir, dan tempe. Kemudian aduk dan masak hingga mendidih dan semua matang.

Kamu juga bisa menambahkan bahan lain seperti kentang goreng dan pete. Jika semua bahan sudah matang kamu bisa langsung menyajikannya hangat-hangat. Sambal goreng ati ampela bisa disajikan dengan ketupat.

Dalam buku '100 Resep Sambal Goreng yang Paling Digemari' (2013) karya Dapur Kirana yang diterbitkan oleh PT Gramedia Pustaka Utama bisa dibeli secara online di Gramedia.com.

https://travel.kompas.com/read/2020/05/22/170200627/resep-sambal-goreng-ati-ampela-cocok-untuk-teman-makan-ketupat-

Terkini Lainnya

8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

8 Tips Berwisata Alam di Air Terjun Saat Musim Hujan

Travel Tips
Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Travel Update
Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Travel Update
Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke