Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rayakan Ulang Tahun ke-39, Santika Indonesia Bagikan Voucher Mulai Rp 200.000

KOMPAS.com – Santika Hotel and Resorts menggelar Santika Online Travel Fair pada 14-28 Agustus 2020.

Sesuai tema Celebrating Our Birthday, gelaran kali ini merupakan bagian bagian perayaan hari ulang tahun ke-39 Santika Indonesia Hotels and Resorts.

Pada gelaran itu, Santika Indonesia akan membagikan voucher seharga mulai Rp 200.000 per malam.

Akan ada pula voucher mulai Rp 139.000 per malam yang akan dibagikan pada flash sale, bertepatan dengan ulang tahun Santika Indonesia, Sabtu (22/8/2020).

“Flash sale hanya akan berlangsung selama satu jam, yaitu pukul 18.00–19.00 WIB,” kata Assistant Marcomm Manager dari Santika Indonesia Hotels and Resorts Prita Gero dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com, Kamis (13/8/2020).

Ia melanjutkan, voucher tersebut memiliki masa berlaku mulai dari 14 Agustus 2020 sampai 31 Mei 2021. Harga sudah termasuk breakfast untuk dua orang.

Cara dapatkan voucher Santika Hotel

Voucher murah Santika Hotel bisa didapat melalui aplikasi member Santika, MyValue. Pengguna tinggal mengunduhnya melalui Google Play atau Apple Store dan mendaftar sebagai MyValue secara gratis.

Setelah itu, pengguna bisa langsung mencari voucher hotel group Santika Indonesia Hotels and Resorts sesuai keinginan.

“Setiap hotel memiliki kuota voucher yang terbatas, sehingga siapa cepat, dia yang akan dapat,” ujar Prita.

Tak hanya membagikan voucher, Santika Indonesia juga menawarkan hadiah bagi pembeli terbanyak.

“Untuk pembeli terbanyak, kami memberi hadiah berupa dua tiket pesawat pulang-pergi ke kota mana pun yang mereka mau,” sambung Prita.

Ia melanjutkan, pembeli terbanyak secara brand juga mendapat hadiah menarik berupa merchandise menarik.

“Hadiah-hadiah ini kami berikan sebagai ucapan terima kasih atas dukungan para tamu setia kami selama 39 tahun ini,” ujar Prita.

Adapun, Santika Indonesia Hotels and Resorts saat ini mengelola 114 unit hotel dengan 7 brands utama, antara lain 1 unit The Anvaya Beach Resorts sebagai hotel bintang lima, 13 unit Hotel Santika Premiere sebagai hotel bintang empat.

Ada pula 30 unit Hotel Santika sebagai hotel bintang tiga, 1 unit Kampi Hotel sebagai instagenic hotel bintang tiga, 65 unit Amaris Hotel sebagai smart hotel, dan 4 unit The Royal Collection (The Samaya dan The Kayana) sebagai Boutique Villas.

https://travel.kompas.com/read/2020/08/13/203000327/rayakan-ulang-tahun-ke-39-santika-indonesia-bagikan-voucher-mulai-rp-200.000

Terkini Lainnya

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Jalan Jalan
Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke