Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mercure Jakarta Gatot Subroto Hadirkan Promo Dinner Romantis Saat Valentine

KOMPAS.com - Salah satu cara untuk merayakan hari Valentine, yang jatuh pada 14 Februari, adalah dinner atau makan malam romantis bersama orang tercinta. 

Mercure Jakarta Gatot Subroto, Jakarta Selatan, bisa menjadi tempat untuk makan malam tersebut lantaran menawarkan promo Valentine bertajuk Romance is in The Air.

"(Pemesanan) minimal H-1 atau same day juga bisa sebelum jam 12 siang," kata Marketing Communications Manager Mercure Jakarta Gatot Subroto, Roman Soleh, kepada Kompas.com, Kamis (10/2/2022).

Pada Senin (14/2/2022), tepatnya pukul 19.00 WIB - 21.00 WIB, para pasangan bisa makan malam sambil menikmati panorama pencakar langit Ibu Kota dari lantai 17. 

Selain panorama Jakarta, mereka juga akan dihibur oleh alunan musik dan dekorasi yang sudah disiapkan. 

  • 7 Tempat Wisata Romantis di Indonesia, Cocok untuk Rayakan Valentine
  • Pas bagi Pengantin Baru, Berikut 4 Destinasi Romantis untuk Honeymoon #DiIndonesiaAja
  • Rute ke Wisata Siti Sundari Lumajang, Tempat Makan Romantis di Tengah Hutan
  • 8 Restoran Jakarta yang Cocok Dijadikan Tempat Dinner Romantis

Executive Chef Mercure Jakarta Gatot Subroto, Chef Faisyal, telah menyiapkan set menu yang terdiri dari hidangan pembuka hingga hidangan penutup.

Para pasangan bisa mencoba Beetroot Carpaccio, Cauliflower Soup, Beef Tenderloin, Sorbet, dan Texture of Chocolate. 

Ada pula minuman Cupid Mocktail yang terdiri dari beberapa bahan, di antaranya stroberi, daun mint, dan jus nanas. 

Promo tersebut bisa dinikmati dengan harga mulai dari Rp 900.000 per pasangan. 

https://travel.kompas.com/read/2022/02/10/123857127/mercure-jakarta-gatot-subroto-hadirkan-promo-dinner-romantis-saat-valentine

Terkini Lainnya

Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Travel Update
5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

Travel Tips
Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Travel Update
4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

Travel Tips
KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Travel Update
Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Taman Burung-Anggrek di Papua: Lokasi dan Harga Tiket Masuk

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke