Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nikmatnya Berbuka Puasa di Kafe nan Teduh

Kompas.com - 02/07/2014, 15:40 WIB

Pedas namun nikmat pastinya, ditambah lagi disantap dengan nasi putih hangat. Menu-menu ini bisa menjadi pilihan sebagai sajian untuk berbuka puasa bagi para pengunjung yang ingin berbuka di kafe ini. Adapun menu lain yang spesial untuk hari-hari besar, antara lain kolak pisang, ayam gebrak, dan nasi bakar udang.

Bukan Sekadar Kafe

Berawal dari berjualan nasi campur di halaman rumah, kini Cafe Teduh menjadi satu dari banyak tempat untuk bernostalgia para pengunjungnya. Apalagi kafe ini sudah berusia 14 tahun.

Menurut Berti, pada saat pertama kali buka, tempat ini hanya memiliki dua meja bulat berpayung dan tujuh kursi. Kebanyakan pengunjung pun masih dari lingkungan sekitar, seperti karyawan bank dan pegawai-pegawai lain.

"Pernah dulu, lagi hujan, ada pasangan muda mudi ke sini, karena hujan mereka lari ke motor untuk ambil jas hujan. Kemudian jas hujannya dipakai, terus mereka kembali ke meja dan lanjut makan, saling suap-suapan," tutur Berti.

Bahkan, lanjut Berti, pasangan tersebut hingga sekarang masih sering mengunjungi Cafe Teduh, dan saat ini mereka sudah memiliki dua orang anak.

Berti menambahkan, tempat ini bukan sekadar kafe, bukan sekadar tempat makan biasa, tapi tempat ini punya banyak cerita dan pengalaman. "Cafe Teduh ini punya kesan sebagai tempat bernostalgia," tambah Berti. (Cisilia Agustina Siahaan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Minimarket di Jepang dengan Latar Belakang Gunung Fuji Timbulkan Masalah

Travel Update
Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Travel Update
Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com