Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Kesalahan yang Sering Anda Lakukan di Bandara

Kompas.com - 31/07/2016, 19:10 WIB
Yosia Margaretta

Penulis

Tidak menjaga sikap

Ketika berada di suatu tempat, jagalah sikap Anda. Seringkali saat diperiksa oleh bagian kemanan, orang tidak menunjukan sikap kooperatif. Ketika diminta untuk membuka barang bawaan, Anda harus menunjukan sikap kooperatif dengan melaksanakannya.

Apabila  membawa barang melebihi kapasitas, Anda harus membayar pajak sesuai ketentuan. Jangan melawan peraturan bandara karena itu hanya akan menempatkan Anda di posisi yang lebih rumit.

 

 

Tidak memberi tanda pada koper/bagasi

Terdapat ratusan bagasi di dalam satu penerbangan. Bukan hal yang mustahil Anda akan menemukan koper atau tas yang sama dengan penumpang lain. Hal sama juga berlaku pada oleh-oleh, yang biasa dibungkus dalam kardus ukuran sama.

Untuk menyiasatinya, Anda bisa menandai dengan menuliskan nama pada kardus. Anda juga bisa mengikatkan tali pita dengan warna yang seragam dengan koper lainnya. Tentunya Anda tidak mau barang-barang Anda tertukar dengan milik penumpang lainnya bukan?

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com