Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berharap Mimpi dan Imajinasi Jadi Inspirasi

Kompas.com - 11/08/2016, 17:06 WIB

Devi tidak banyak berkomentar saat dimanjakan kilauan lampu. Matanya tak lepas dari Kastel Cinderela. Mulutnya tak mengatup rapat saat ledakan kembang api menerangi langit Chiba malam itu.

Bukan tanpa alasan Riska mengajak anaknya mengunjungi Tokyo Disneyland. Pernah menjadi anak yang tumbuh bersama karakter Disney, ia ingin berbagi membagikan pelajaran tentang perjuangan dan harapan pada anaknya. Bila dulu ia hanya puas melihat dari buku atau film kartun di televisi, kini Riska mengajak anaknya langsung menikmati dunia Disney.

”Mungkin salah satu hasil menikmati pesan kehidupan dari tokoh Disney adalah saat kami bisa menabung dan saat ini ada di Jepang. Berada di sini bukan lagi mimpi saat semua tugas dan pekerjaan sudah kita lakukan dengan baik,” katanya.

Kerja keras

Perjalanan menuju Tokyo Disneyland jelas bukan pekerjaan murah dan mudah. Butuh enam jam perjalanan udara tanpa transit dari Jakarta menuju Tokyo menggunakan pesawat milik Japan Airlines (JAL). Namun, pelayanan ramah dan nyaman awak JAL membuat jarak dan lama perjalanan tak terasa.

Tiba di Bandara Narita Tokyo, perjalanan harus dilanjutkan dengan bus selama sekitar 45 menit menuju Chiba. Di atas tanah reklamasi puluhan tahun lalu, Tokyo Disneyland berdiri sejak 1983. Wahana pertama di luar Amerika Serikat ini seperti melengkapi pesan pendirinya, Walt Disney. ”Tidak akan lengkap bila tidak ada Disneyland di belahan dunia lainnya,” kata Walt.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Nilai Tukar Rupiah Melemah, Kemenparekraf Dorong Tingkatkan Kunjungan Wisman

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com