Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kota di Dunia yang Paling Banyak Dikunjungi Turis Asing Adalah...

Kompas.com - 28/09/2016, 17:13 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

KOMPAS.com - Sebuah riset yang dilakukan oleh kartu kredit Mastercards tentang kota yang paling banyak dikunjungi wisatawan internasional, baru-baru ini dirilis. Hasil riset tersebut terungkap dalam laporan Global Destination Cities Index dan menunjukkan 132 kota di dunia yang paling banyak dikunjungi turis asing.

Dalam laporan tersebut, jumlah kunjungan wisatawan internasional yang dihitung adalah wisatawan yang menginap minimal satu malam. Tiap tahunnya Mastercards mengeluarkan laporan serupa. Tahun ini, riset tersebut sudah memasuki tahun ketujuh.

Hasil riset Mastercards menunjukkan Bangkok menduduki posisi pertama sebagai kota di dunia yang paling banyak dikunjungi oleh wisatawan pada tahun 2016. Bangkok tercatat dikunjungi sebanyak 21,47 juta wisatawan internasional.

Berikut 20 kota yang diprediksi paling banyak dikunjungi wisatawan mancanegara sepanjang tahun 2016.

1. Bangkok, Thailand 21,47 juta

2. London, Inggris 19,88 juta

3. Paris, Perancis 18,03 juta

4. Dubai, Uni Emirat Arab 15,27 juta

5. New York, Amerika Serikat 12,75 juta

6. Singapura 12,11 juta

7. Kuala Lumpur, Malaysia 12,02 juta

8. Istanbul, Turki 11,95 juta

9. Tokyo, Jepang 11,70 juta

10. Seoul, Korea Selatan 10,20 juta

11. Hongkong, China 8,37 juta

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Jalan Jalan
Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Update
Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com