Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lezatnya Ikan Cakalang Bakar Sambal Dabu-dabu, Pedasnya Bikin Nagih

Kompas.com - 27/05/2017, 15:42 WIB

BOGOR, KOMPAS.com - Bosan dengan menu makanan yang itu-itu saja, Anda bisa mencicipi lezatnya ikan cakalang bakar yang satu ini.

Resto Bandar Rasa Jakarta yang berada di Jalan Pahlawan, Bondongan, kota Bogor, Jawa Barat, ini menjadikan ikan cakalan bakar sebagai salah satu menu favoritnya.

Ikan laut yang mirip dengan ikan tongkol ini, disajikan dengan cara dibakar menggunakan bumbu rempah hingga berwarna kehitaman.

Yang membuatnya nikmat yakni sambal dabu-dabu khas Manado yang rasanya super pedas.

Ikan bakar cakalang ini sangat nikmat disantap saat masih panas menggunakan nasi putih.

(BACA: Menikmati Menu Ikan Bakar Sekali Mati di Manado)

Sensasi ikan bakar yang dipadukan dengan nasi panas dan sambal dabu-dabu, akan membuat nikmat makan siang Anda.

Potongan cabai, bawang dan tomat yang dipadukan dengan minyak pada sambal dabu-dabu ini memberika sensasi yang berbeda.

TRIBUNNEWSBOGOR.COM/VIVI FEBRIANTI Cah kangkung ala Resto Bandar Rasa Jakarta yang berada di Jalan Pahlawan, Kelurahan Bondongan, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat.
Untuk Anda yang tidak suka atau asing dengan sambal dabu-dabu tak perlu khawatir.

Sebab, di Bandar Rasa Jakarta juga menyediakan sambal goreng yang sesuai dengan lidah orang Sunda.

(BACA: Mampir di Gresik? Cobalah Nikmati Bandeng Sambal Dabu-dabu)

Selain itu, untuk menu sayurnya Anda bisa memesan cah kangkung ala Resto Bandar Rasa Jakarta.

Dimasak menggunakan tauco, cah kangkung ini sangat cocok di lidah Anda.

Untuk seporsi ikan cakalang ukuran besar ini dibanderol Rp 50.000, sedangkan cah kangkung Rp 12.000.

"Kami juga ada promo 'Gratis Ikan Bakar', untuk transaksi minimal Rp 150.000 bagi para pengunjung," ujar pelayan Bandar Rasa Jakarta, Sadam, kepada TribunnewsBogor.com.

Promo itu, kata dia, berlaku mulai pukul 10.00-16.00 WIB pada hari Senin-Jumat.

TRIBUNNEWSBOGOR.COM/VIVI FEBRIANTI Ikan Cakalang Bakar di Resto Bandar Rasa Jakarta yang berada di Jalan Pahlawan, Kelurahan Bondongan, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat.
"Ikan bakar ini nantinya diberikan setelah proses pembayaran selesai, jadi ikannya untuk dibawa pulang," jelasnya.

Resto Bandar Rasa Jakarta ini berada di Jalan Pahlawan, Bondongan, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, berdekatan dengan RSIA Melania. (TribunnewsBogor.com/Vivi Febrianti)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Desa Wisata di Spanyol Binibeca Vell Terancam Ditutup Akibat Lonjakan Jumlah Wisatawan

Travel Update
Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Naik Whoosh, Dapat Diskon dan Gratis Masuk 12 Tempat Wisata di Bandung

Travel Update
7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

7 Hotel Dekat Bandara Ngurah Rai Bali, Ada yang Jaraknya 850 Meter

Hotel Story
6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com