Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tempat Ini Wajib Dikunjungi di Washington DC

Kompas.com - 20/04/2019, 12:08 WIB
I Made Asdhiana

Editor

US Capitol membolehkan turis untuk ikut free tour setiap hari. Caranya dengan mengunjungi gedung US Capitol visitor center dulu tepatnya di information center di lower floor untuk ambil same day passes mulai dari jam 08.30 hingga 16.30.

Tur berjalan selama 90 menit. Mau lihat ruang kerja senat juga bisa. Cukup dengan ambil gallery passes di house and senate appointment desks.

4. US Holocaust Memorial Museum

Museum satu ini emang keren abis! Penuh dengan informasi dan pengetahuan seputar tragedi Holocaust dan apa yang terjadi di Amerika sebelum akhirnya mereka memutuskan untuk terlibat dalam PD II.

US Holocaust Memorial Museum memiliki beberapa exhibition yang free untuk dikunjungi tapi khusus untuk permanent exhibition dikenakan tarif.

Eh emang dasar lagi lucky, waktu saya nanya ke information center soal tiket ini, petugasnya nanya saya sama siapa. Ketika tahu saya sendiri dia kasih tiket free dong. Wah baiknya... Sampai sekarang saya juga gak tahu berapa harga tiket untuk permanent exhibition.

World War II Memorial di Washington DC, Amerika Serikat.DADA SABRA SATHILLA World War II Memorial di Washington DC, Amerika Serikat.
Dalam pameran pertama yang saya datangi, ada beragam informasi dalam bentuk video, kliping surat kabar, polling, sampai iklan bioskop yang menggambarkan polemik PD II dan Holocaust di antara masyarakat Amerika pada masa itu.

Bahkan setelah diputuskan mereka akan ikut bantu mengalahkan Nazi Jerman, masih banyak politisi dan warga Amerika yang menolak kedatangan para imigran pengungsi Perang Dunia II yang mayoritas Jewish.

Para pengungsi ini bahkan sempat terlunta-lunta di pelabuhan di New York selama 9 bulan sampai akhirnya dibolehkan masuk wilayah AS.

Sementara itu, permanen exhibition menceritakan kronologis Holocaust dan perang melawan Nazi Jerman dalam bentuk diorama, film, tulisan, foto, dan video.

Ada juga film yang menceritakan stereotip buruk yang dialamatkan kepada Jewish dari masa baheula sampai modern yang kemudian berujung tragedi Holocaust.

Yang ngeri di sini adalah diorama tragedi genosida di Auswitz, kamp genosida milik Nazi Jerman di Polandia. Ngeri, sedih plus kasihan melihat sesama manusia diperlakukan tak manusiawi kayak gitu...

Georgetown adalah kawasan bersejarah di Washington DC, Amerika Serikat yang kini telah berubah jadi kawasan hipster.DADA SABRA SATHILLA Georgetown adalah kawasan bersejarah di Washington DC, Amerika Serikat yang kini telah berubah jadi kawasan hipster.

5. Georgetown

Jalan-jalan ke Washington DC gak melulu mengunjungi tempat penting dan bersejarah. Puas ngabisin waktu di museum dan gedung- gedung, hari ketiga adalah saatnya bersantai dan exploring historic neighborhood in DC.

Georgetown adalah kawasan bersejarah di DC yang kini telah berubah jadi kawasan hipster. Disinilah rumah pertama di DC dibangun. Untuk menuju kesana, saya tinggal naik circulator bus yang membawa saya ke Georgetown dari downtown dalam waktu 20 menit.

Di pusat kota Georgetown, saya nemuin ada banyak butik, kafe dan restoran. Cocok buat yang mau shopping di DC. (DADA SABRA SATHILLA)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com