Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Wisata Alam di Lombok Barat, Puas Nikmati Hutan hingga Air Terjun

Kompas.com - 17/10/2022, 16:37 WIB
Viona Pricilla,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Berkunjung ke daerah Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, wisatawan akan dimanjakan dengan wisata-wisata yang terasa dekat dengan alam.

Lombok Barat memiliki berbagai tempat wisata alam yang menarik untuk dikunjungi. Wisata alam itu cocok menjadi tempat untuk menenangkan pikiran, juga menyegarkan mata.

Terdapat beberapa rekomendasi wisata alam yang bisa dikunjungi oleh wisatawan. Mulai dari laut, hutan, hingga air terjun.

5 Rekomendasi Wisata di Lombok Barat

Berikut ini adalah 5 rekomendasi wisata di Lombok Barat yang bisa kamu kunjungi saat liburan:

1. Desert Point Bangko-Bangko

Selain mendaki dan menyelam, Lombok Barat juga menyajikan tempat wisata yang cocok bagi penggemar selancar.

Kawasan Bangko-Bangko di Lombok Barat.Dok. Dispar.lombokbaratkab.go.id Kawasan Bangko-Bangko di Lombok Barat.

Berselancar di Desert Point Bangko-Bangko, Sekotong, Lombok Barat, dapat menjadi pilihan berwisata dan beraktivitas di Lombok.

Dilansir dari Tribunnews.com (05/06/2022), tempat wisata ini bahkan akan menjadi tempat penyelenggaraan World Surf League (WSL) atau Liga Selancar Dunia.

Baca juga: 6 Wisata Pantai Lombok Barat, Ada Pantai dengan Air Terjun

Ombak yang tinggi dengan intensitas tinggi ini menjadi daya tarik Desert Point Bangko-Bangko.

2. Hutan Sesaot

Tempat wisata ini adalah hutan lindung yang terletak di Desa Sesaot, Kecamatan Narmada, Lombok Barat.

Taman Wisata Sesaotdispar.lombokbaratkab Taman Wisata Sesaot

Dikutip dari laman Direktori Pariwisata Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), hutan ini masih sangat asri dan alami. Ditambah lagi, terdapat sumber mata air dari Gunung Rinjani.

Ada pula sungai yang bisa dikunjungi untuk berenang. Sebagai info, air di kawasan hutan ini sangat bersih.

Baca juga: Super Air Jet Buka Rute dari Surabaya ke Denpasar, Lombok, Makassar

Selain bersih, sungai di hutan ini juga dianggap tempat suci karena berasal dari Gunung Rinjani, tempat yang dianggap sebagai tempat bermukimnya para dewa.

Masyarakat desa setempat juga turut andil dalam menjaga hutan lindung ini dari longsor dan erosi. Pengunjung juga bisa membuat perkemahan di daerah hutan, bahkan melakukan aktivitas outbond.

3. Taman Hutan Raya Nuraksa

Taman Hutan Raya Nuraksa ini merupakan satu-satunya kawasan konservasi di Nusa Tenggara Barat (NTB) yang dikelola oleh Pemerintah Provinsi NTB.

Taman Hutan Raya Nuraksa di Lombok BaratDok. Dislhk.ntbprov.go.id Taman Hutan Raya Nuraksa di Lombok Barat

Taman Hutan Raya Nuraksa resmi dibuka pada awal April 2018. Sejak saat itu, tempat wisata ini kerap menjadi destinasi wisata alternatif di Lombok oleh para turis asing dan lokal.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Jakarta Tourist Pass Dirilis Juni 2024, Bisa Naik Kendaraan Umum Gratis

Travel Update
Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Daftar 17 Bandara di Indonesia yang Dicabut Status Internasionalnya

Travel Update
Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Meski Mahal, Transportasi Mewah Berpotensi Dorong Sektor Pariwisata

Travel Update
Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Jakarta Tetap Jadi Pusat MICE meski Tak Lagi Jadi Ibu Kota

Travel Update
Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com