Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 31/01/2023, 16:04 WIB

KOMPAS.com - Ada tempat wisata agrowisata baru di Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, bernama Boemisora.

Tempat yang berlokasi di Dusun Polobogo, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah ini menyediakan wahana rekreasi keluarga yang bisa dijadikan sarana hiburan dan pembelajaran tentang alam.

Baca juga: Kelenteng Sam Poo Kong Semarang Rayakan Imlek 3 Hari, Ada Apa Saja?

"Kalau Boemisora sendiri mulai beroperasi tanggal 25 Agustus 2022. Kalau untuk konsep kami berangkat dari agrowisata," kata Tim Marketing Boemisora, Loudry Mulianandya kepada Kompas.com, Selasa (31/1/2023).

Loudry mengatakan, Boemisora memiliki arti yang berkaitan dengan alam yakni Boemi artinya bumi dan Sora berasal dari bahasa sanskerta, berarti ajaran.

Ajarkan pengunjung untuk dekat dengan alam

Oleh karena itu dengan mengusung konsep agrowisata ini, Boemisora ingin mengajarkan pada pengunjung untuk lebih dekat dengan alam.

"Jadi memang kami itu mengusung agrowisata yang memberikan experience ke pengunjung tentang edukasi agro tentang pertanian dan hewan," ujarnya. 

Memberi Makan Hewan di Boemisora, Dusun Polobogo, Kabupaten Semarang, Jawa TengahInstagram @boemisora Memberi Makan Hewan di Boemisora, Dusun Polobogo, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah

Fasilitas yang disediakan Boemisora juga menunjang untuk dijadikan sarana hiburan dan pembelajaran.

Mulai dari adanya peternakan mini yang pengunjung bisa memberi makan hewan. Selanjutnya, ada green house yang jadi tempat pengunjung belajar mengenai tanaman hias dan buah-buahan, kolam ikan hingga mini playground.

Baca juga: Cara Naik Bus Tingkat Semarang, Bisa Bawa Rombongan 

"Ada Green House, ada suaka kaya mini perternakan. Terus juga ada telaga kolam ikan, ada tempat bermain anak-anak. Jadi ada camping dan ada villa juga," lanjut Loudry.

Jam buka dan tiket masuk

Adapun Boemisora setiap hari mulai dari pukul 10.00-20.00 WIB untuk Senin-Jumat dan pukul 08.00-21.00 WIB dengan harga tiket masuk Rp 25.000 per orang.

Baca juga: Harga Tiket Bus Tingkat Semarang, Si Denok, Si Kenang, dan Si Kuncung

"Harga tiket masuknya Rp 25.000 per orang," ucap Loudry.

Adapun nominal itu berlaku untuk setiap hari. Pengunjung akan membayar tiket masuk yang sama, baik saat hari kerja atau hari libur.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Kapan Hari Paskah dan Jumat Agung 2023? Simak Jadwalnya

Kapan Hari Paskah dan Jumat Agung 2023? Simak Jadwalnya

Travel Update
Promo Mudik Lebaran dengan TransNusa Rute Jakarta-Yogyakarta, Mulai Rp 400.000-an

Promo Mudik Lebaran dengan TransNusa Rute Jakarta-Yogyakarta, Mulai Rp 400.000-an

Travel Update
4 Tips Berkunjung ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Naik Transjakarta Saja

4 Tips Berkunjung ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Naik Transjakarta Saja

Travel Tips
8 Hotel di Cikampek Dekat Gerbang Tol

8 Hotel di Cikampek Dekat Gerbang Tol

Jalan Jalan
Cara ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi Naik KRL dan Transjakarta

Cara ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi Naik KRL dan Transjakarta

Travel Tips
5 Aturan Berkunjung ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Tempat Wafatnya Jenderal Ahmad Yani

5 Aturan Berkunjung ke Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Tempat Wafatnya Jenderal Ahmad Yani

Travel Tips
Aktivitas di Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Lihat Lokasi Penembakan Jenderal Ahmad Yani

Aktivitas di Museum Sasmitaloka Pahlawan Revolusi, Lihat Lokasi Penembakan Jenderal Ahmad Yani

Travel Tips
Klarifikasi Super Air Jet yang Penerbangan Rute Samarinda-Surabaya Terlambat Hampir 4 Jam

Klarifikasi Super Air Jet yang Penerbangan Rute Samarinda-Surabaya Terlambat Hampir 4 Jam

Travel Update
Rute ke Spot Riyadi, Tempat Nikmati Pagi usai Sahur di Yogyakarta

Rute ke Spot Riyadi, Tempat Nikmati Pagi usai Sahur di Yogyakarta

Travel Tips
AirAsia Akan Buka Rute Jakarta-Perth PP, Tiket Mulai Rp 1,2 Juta

AirAsia Akan Buka Rute Jakarta-Perth PP, Tiket Mulai Rp 1,2 Juta

Travel Update
Nosarara Nosabatutu, Tempat Ngabuburit di Palu dengan Panorama Alam

Nosarara Nosabatutu, Tempat Ngabuburit di Palu dengan Panorama Alam

Jalan Jalan
3 Tips Kebagian Shalat Idul Fitri di Masjid Istiqlal, Datang Subuh

3 Tips Kebagian Shalat Idul Fitri di Masjid Istiqlal, Datang Subuh

Travel Tips
Tarif Tol Jakarta-Cikampek 2023, Cek Sebelum Mudik 

Tarif Tol Jakarta-Cikampek 2023, Cek Sebelum Mudik 

Travel Tips
Jangan Lakukan 4 Hal Ini Saat ke Pameran Artefak Nabi Muhammad

Jangan Lakukan 4 Hal Ini Saat ke Pameran Artefak Nabi Muhammad

Travel Tips
10 Masjid Unik di Rest Area, Ada yang Berbentuk Bulat dan Tanpa Kubah

10 Masjid Unik di Rest Area, Ada yang Berbentuk Bulat dan Tanpa Kubah

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+