Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

SCBD Park, Tempat Nongkrong Baru Nuansa Korea di Jakarta Selatan

Kompas.com - 17/11/2023, 21:14 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

Selama di area SCBD Park, ada hal unik yang Kompas.com temui, yakni terdapat embun yang disemprotkan dari sela sela pepohonan layaknya asap.

"Yang disemprotkan dari sela sela pohon itu air, tujuannya supaya area ini tidak terasa panas," ujar Prabowo.

Ia melanjutkan, air tersebut disemprotkan selama area SCBD Park dibuka. Mengingat kawasan SCBD cukup panas, apalagi saat siang hari.

Pengunjung yang datang ke SCBD Park dengan mengendarai mobil, bisa memarkirkan mobil di area parkir LOT enam ataupun LOT tujuh.

Baca juga: 8 Tips Naik Bus Wisata Jakarta ke PIK, Jangan Kesorean

Adapun parkir di sini bersifat mandiri (self service), dan tarif parkir selama di sini yakni Rp 100.000 per mobil.

Sementara itu pengunjung yang membawa motor bisa memarkirkan kendaraan di luar area SCBD Park, yakni di LOT 17, lokasinya persis di sebelah LOT tujuh.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com