Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Taman Nasional Terindah Ketiga di Dunia, Ternyata dari Indonesia

Kompas.com - 02/12/2023, 21:01 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

Sumber Bounce

KOMPAS.com – Indonesia punya banyak taman nasional, mulai dari yang meliputi wilayah perbukitan, hingga bawah laut.

Salah satu taman nasional di Indonesia ternyata menempati peringkat ketiga dalam daftar The World’s Most Beautiful National Park versi Bounce.

Taman nasional itu adalah Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) yang berada di Provinsi Jawa Timur.

Baca juga: Jembatan Kaca Bromo Rampung Akhir Tahun, Bagaimana Keamanannya?

Adapun Bounce adalah platform layanan perjalanan yang berbasis di San Fransico, Amerika Serikat.

Penilaian itu dilakukan tim Bounce dengan mengumpulkan jumlah postingan Instagram, TikTok, ulasan online, dan pencarian Google sepanjang tahun 2023.

Satu miliar penayangan di TikTok

Dilansir dari laman resminya, Bounce mencatat bahwa TNBTS telah tampil sebanyak satu miliar penayangan di TikTok dalam satu tahun.

Sementara di media sosial Instagram, terdapat lebih dari 930.000 postingan seputar taman nasional ini.

Baca juga: Pascakebakaran, Kunjungan ke Bromo Mulai Ramai Saat Akhir Pekan

Ulasan online TNBTS juga cukup baik karena mendapatkan nilai 4,8 bintang dari total 5 bintang.

Kawasan Kaldera Gunung Bromo.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Kawasan Kaldera Gunung Bromo.

TNBTS hanya kalah dari Taman Nasional Kruger di Afrika Selatan yang menempati peringkat pertama, dan Taman Nasional Lençóis Maranhenses, Brasil di peringkat kedua.

Baca juga: Savana Bromo Hijau Lagi, Patuhi 15 Larangan di Gunung Bromo Ini

Berikut ini adalah daftar 10 taman nasional terindah di Dunia versi Bounce:

  1. Taman Nasional Kruger, Afrika Selatan
  2. Taman Nasional Lençóis Maranhenses, Brasil
  3. Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, Indonesia
  4. Taman Nasional Serengeti, Tanzania
  5. Taman Nasional Plitvice Lakes, Kroasia
  6. Taman Nasional Zhangjiajie, China
  7. Taman Nasional Fuji Hakone Izu, Jepang
  8. Taman Nasional Victoria Falls, Zimbabwe
  9. Taman Nasional Etosha, Namibia
  10. Taman Nasional Jim Corbett, India

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Koryu Space Japan Foundation, Working Space Gratis di Jakarta

Travel Update
 Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Legaran Svarnadvipa di Tanah Datar Sumbar, Pertunjukkan Seni untuk Korban Bencana

Travel Update
Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Pengalaman ke Hutan Kota Babakan Siliwangi Bandung, Menyejukkan Mata

Jalan Jalan
Taman Sejarah Bandung: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Taman Sejarah Bandung: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Antik Cikapundung di Bandung Naik DAMRI dan Angkot

Cara ke Pasar Antik Cikapundung di Bandung Naik DAMRI dan Angkot

Travel Tips
Larangan 'Study Tour' Disebut Tak Berdampak pada Pariwisata Dieng

Larangan "Study Tour" Disebut Tak Berdampak pada Pariwisata Dieng

Travel Update
Daftar Tanggal Merah dan Cuti Bersama Juni 2024, Bisa Libur 4 Hari

Daftar Tanggal Merah dan Cuti Bersama Juni 2024, Bisa Libur 4 Hari

Travel Update
Ada Anggapan Bali Dijajah Turis Asing, Menparekraf Tidak Setuju

Ada Anggapan Bali Dijajah Turis Asing, Menparekraf Tidak Setuju

Travel Update
Ada Kecelakaan Bus 'Study Tour' Lagi, Sandiaga: Akan Ada Sanksi Tegas

Ada Kecelakaan Bus "Study Tour" Lagi, Sandiaga: Akan Ada Sanksi Tegas

Travel Update
Jadwal Kereta Wisata Ambarawa Relasi Ambarawa-Tuntang Juni 2024

Jadwal Kereta Wisata Ambarawa Relasi Ambarawa-Tuntang Juni 2024

Travel Update
Itinerary 2 Hari 1 Malam di Badui Dalam, Bertemu Warga dan ke Mata Air

Itinerary 2 Hari 1 Malam di Badui Dalam, Bertemu Warga dan ke Mata Air

Itinerary
3 Aktivitas di Taman Sejarah Bandung, Nongkrong Sambil Belajar Sejarah

3 Aktivitas di Taman Sejarah Bandung, Nongkrong Sambil Belajar Sejarah

Jalan Jalan
Rute Naik Angkot ke Taman Sejarah Bandung dari Gedung Sate

Rute Naik Angkot ke Taman Sejarah Bandung dari Gedung Sate

Travel Tips
Hotel Accor Meriahkan Java Jazz 2024 dengan Kuliner dan Hiburan

Hotel Accor Meriahkan Java Jazz 2024 dengan Kuliner dan Hiburan

Travel Update
787.900 Turis China Kunjungi Indonesia pada 2023, Sebagian ke Labuan Bajo

787.900 Turis China Kunjungi Indonesia pada 2023, Sebagian ke Labuan Bajo

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com