Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Barang Penting yang Harus Dibawa Saat Perjalanan Liburan

Kompas.com - 27/01/2024, 13:01 WIB
Marsha Awang Lisba Siella,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

Sumber HuffPost

5. Power bank

Power bank salah satu barang perjalanan yang penting, terutama jika kamu akan bepergian ke tempat yang tidak memiliki banyak stop kontak.

Power bank dapat membantu kamu mengisi daya ponsel saat berada di bandara, di dalam pesawat, atau di tempat lain yang tidak ada stop kontak.

Baca juga: Dilarang di Pesawat, Ini Tips untuk Pengguna Power Bank

Power bank menjadi pilihan yang tepat, karena berukuran kecil dan ringan, sehingga mudah dibawa kemana saja.

6. Obat pribadi

Salah satu barang penting yang perlu di bawa saat bepergian adalah obat-obatan, terutama jika kamu memiliki kondisi medis tertentu.

Sejumlah obat-obatan dapat menjadi pemicu nyeri sendi. FREEPIK Sejumlah obat-obatan dapat menjadi pemicu nyeri sendi.

Obat-obatan pribadi dapat membantu kamu tetap sehat dan nyaman selama perjalanan berlibur.

Kamu harus memastikan untuk membawa semua obat yang di butuhkan untuk memastikan perjalanan kamu aman dan nyaman.

Baca juga: Tips Packing Pakaian untuk Musim Dingin agar Koper Muat Banyak

Selain obat-obatan untuk kondisi medis, kamu juga perlu membawa obat-obatan umum, seperti obat penghilang rasa pusing, obat anti-mual, dan obat diare.

Obat-obatan umum ini dapat membantu kamu mengatasi masalah kesehatan yang umum terjadi saat bepergian, seperti sakit kepala, mual, dan diare.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sempat Tutup karena Longsor, Kali Udal Gumuk di Magelang Buka Lagi

Sempat Tutup karena Longsor, Kali Udal Gumuk di Magelang Buka Lagi

Travel Update
Hutan Kota Babakan Siliwangi : Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Hutan Kota Babakan Siliwangi : Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Jalan Jalan
75.000 Orang Kunjungi Candi Borobudur Saat Peringatan Waisak 2024

75.000 Orang Kunjungi Candi Borobudur Saat Peringatan Waisak 2024

Travel Update
5 Kota Terbaik di Dunia Menurut Indeks Keberlanjutan Destinasi Global

5 Kota Terbaik di Dunia Menurut Indeks Keberlanjutan Destinasi Global

Travel Update
Pengembangan Kawasan Parapuar di Labuan Bajo Terus Diperkuat Penguatan Konten Budaya Manggarai

Pengembangan Kawasan Parapuar di Labuan Bajo Terus Diperkuat Penguatan Konten Budaya Manggarai

Travel Update
Ada Rencana Penerbangan Langsung Rusia-Bali pada Musim Libur 2024

Ada Rencana Penerbangan Langsung Rusia-Bali pada Musim Libur 2024

Travel Update
Indeks Kinerja Pariwisata Indonesia Peringkat Ke-22 di Dunia

Indeks Kinerja Pariwisata Indonesia Peringkat Ke-22 di Dunia

Travel Update
DIY Ketambahan 25 Warisan Budaya Tak Benda, Pokdarwis Digandeng Ikut Lestarikan

DIY Ketambahan 25 Warisan Budaya Tak Benda, Pokdarwis Digandeng Ikut Lestarikan

Travel Update
Long Weekend Waisak Jumlah Penumpang Kereta Api di Yogya Naik 41 Persen

Long Weekend Waisak Jumlah Penumpang Kereta Api di Yogya Naik 41 Persen

Travel Update
Spot Foto di Taman Sejarah Bandung, Foto Bersama Wali Kota

Spot Foto di Taman Sejarah Bandung, Foto Bersama Wali Kota

Jalan Jalan
Pembangunan Gereja Tertinggi di Dunia Hampir Rampung Setelah 144 Tahun

Pembangunan Gereja Tertinggi di Dunia Hampir Rampung Setelah 144 Tahun

Travel Update
Harga Tiket Menara Eiffel di Perancis Akan Naik 20 Persen per Juni

Harga Tiket Menara Eiffel di Perancis Akan Naik 20 Persen per Juni

Travel Update
Roma Akan Bangun Jalur Ramah Pejalan Kaki di Sekitar Area Bersejarah

Roma Akan Bangun Jalur Ramah Pejalan Kaki di Sekitar Area Bersejarah

Travel Update
Usai Turbulensi Fatal, Singapore Airlines Ubah Aturan Makan di Pesawat

Usai Turbulensi Fatal, Singapore Airlines Ubah Aturan Makan di Pesawat

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terkini TMII, Tempat Wisata Favorit di Jakarta

Harga Tiket Masuk Terkini TMII, Tempat Wisata Favorit di Jakarta

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com