Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

25 Maskapai Bertarif Rendah Terbaik di Dunia 2024 Versi AirlineRatings

Kompas.com - 06/06/2024, 12:34 WIB
Krisda Tiofani,
Ni Nyoman Wira Widyanti

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Situs web AirlineRatings kembali merilis daftar Best Low Cost Airlines atau daftar maskapai penerbangan dengan biaya rendah terbaik di dunia 2024 pada Selasa (28/5/2024).

Lembaga pemeringkat produk dan keselamatan maskapai penerbangan berbasis di Australia ini menilai berdasarkan 12 kriteria.

Dilansir dari laman resminya, Kamis (6/6/2024), kriteria maskapai penerbangan dengan biaya rendah menurut AirlineRatings meliputi ulasan penumpang, usia armada, penawaran produk, serta peringkat keselamatan dan insiden.

Baca juga:

Maskapai penerbangan berbiaya rendah terbaik 2024

Ilustrasi B737 FlyDubai.Boeing Mediaroom Ilustrasi B737 FlyDubai.

Berdasarkan urutan abjad, simak 25 maskapai penerbangan berbiaya rendah menurut AirlineRatings berikut ini.

1. AirAsia Group

2. Air Baltic

3. Air Canada Rouge

4. Cebu Pacific

5. easyJet

6. Eurowings

7. FlyDubai

8. FlyNAS

9. GOL

10. Jetblue

11. Jet2

12. Jetstar Group

13. Jeju Air

14. Norwegia

15. Peach

16. Ryanair

17. Scoot

18. Spicejet

19. Suncountry

20. Southwest

21. Transavia

22. Vietjet

23. Volotea

24. Vueling

25. WizzAir 

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas.com (@kompascom)

Pemenang regional

Ilustrasi pesawat A330 milik Vietjet.Dok. Vietjet Ilustrasi pesawat A330 milik Vietjet.

AirlineRatings juga memilih maskapai penerbangan bertarif rendah menurut kawasannya.

FlyDubai menempati peringkat teratas maskapai penerbangan berbiaya rendah di kawasan Amerika hingga Timur Tengah.

Sementara itu, di Asia, AirAsia Group unggul di antara maskapai penerbangan lainnya.

Grup Jetstar menjadi maskapai penerbangan biaya rendah terbaik di Australia atau kawasan Pasifik, diikuti dengan easyJet di Eropa.

Vietjet memborong dua penghargaan yakni maskapai penerbangan bebriaya rendah terbaik dan perhotelan dalam pesawat berbiaya rendah terbaik.

Maskapai penerbangan asal Thailand tersebut diakui memiliki nilai luar biasa dari penawaran fasilitas dalam pesawatnya. 

Sebagai informasi, AirlineRatings dikembangkan untuk menyediakan sumber informasi terkait segala sesuatu yang berhubungan dengan maskapai penerbangan.

Situs web tersebut dibentuk oleh tim editor khusus penerbangan, yang telah meneliti secara forensik hampir semua maskapai penerbangan di dunia.

Baca juga:

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Penerbangan di Bandara Incheon Korea Terganggu akibat Balon Isi Tinja

Travel Update
Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Pameran Wonderlab di Grand Indonesia, Instalasi Teknologi Masa Depan

Travel Update
TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

TMII Gelar Festival Musim Panas Jepang untuk Sambut Libur Sekolah

Travel Update
Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Cara ke Pameran Biang Kerok Benyamin Sueb di Jakarta, Bisa Naik KRL

Travel Tips
Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Gunung Bromo Buka Lagi Usai Kebakaran, Simak Aturan Berkunjung

Travel Update
Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Gunung Kerinci Jadi Lokasi Pembuatan Dokumenter soal Risiko Pendakian

Travel Update
10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

10 Tempat Liburan di Purwakarta, dari Alam hingga Sejarah

Jalan Jalan
Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Liburan ke Jakarta Aquarium & Safari, Ada Bajak Laut dan Kapibara

Travel Update
5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

5 Tempat Liburan Keluarga di Bandung, Ada yang Cocok untuk Piknik

Jalan Jalan
Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Promo Libur Sekolah di Rivera Outbound & Edutainment Bogor, mulai Rp 65.000

Travel Update
231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

231 Penerbangan di Bandara AP II Layani Kepulangan Jemaah Haji

Travel Update
Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Ada Usulan Kenaikan Tarif Pungutan Turis Asing di Bali, Sandiaga: Harus Dilihat Dulu

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Sungai Maron Pacitan

Travel Update
Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Taman Aglaonema Terbesar Indonesia di Sleman, Ini Jam Buka dan Harga Tiket Masuknya

Travel Update
Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Visa Kunjungan Jangka Pendek di Kepulauan Riau Akan Diumumkan Segera

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com