Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hari Pelanggan, AP 1 Bagikan Ribuan Bunga dan Suvenir untuk Penumpang

Kompas.com - 06/09/2017, 06:03 WIB
Wahyu Adityo Prodjo

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Manajemen PT Angkasa Pura 1 membagikan 2.300 tangkai bunga, 2.000 suvenir, dan cokelat secara gratis kepada penumpang di bandara-bandara yang dikelola Angkasa Pura 1.

Pembagian ini dilakukan serentak di delapan bandara yang dikelola oleh Angkasa Pura I pada Senin (4/9/2017).

"Sebagai perusahaan jasa yang bergerak di bidang pengelolaan bandar udara, momentum hari pelanggan yang dilaksanakan setiap tanggal 4 September merupakan waktu yang tepat bagi kami untuk mengapresiasi lebih para penumpang dan para mitra kerja di bandara yang kami kelola,” ujar Direktur Utama Angkasa Pura I, Danang S Baskoro dalam siaran pers yang diterima KompasTravel, Senin (4/9/2017).

Angkasa Pura 1 juga menyediakan pemeriksaan darah untuk kolesterol, gula darah, asam urat, pemeriksaan tekanan darah serta konsultasi dengan dokter dari Balai Kesehatan Pelabuhan Kelas II Manado bagi penumpang yang sedang menunggu jadwal keberangkatan pesawat di Bandara Sam Ratulangi Manado.

"Kami berharap apa yang kami berikan pada hari pelanggan ini dapat meninggalkan kesan mendalam kepada penumpang. Komitmen kami untuk terus memberikan pelayanan terbaik kepada seluruh penumpang jasa bandar udara,” tambah Danang.

Adapun bandara-bandara di bawah pengelolaan Angkasa Pura 1 adalah Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Bandara Adisutjipto Yogyakarta, Bandara Ahmad Yani Semarang, Bandara Internasional Lombok, Bandara Juanda Surabaya, Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan, Bandara Sam Ratulangi Manado, dan Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin.  

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Rute Transportasi Umum dari Cawang ke Aeon Deltamas

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com