Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengintip Kamar Hotel Tempat Pangeran Harry dan Meghan Bulan Madu

Kompas.com - 03/06/2018, 21:34 WIB
Silvita Agmasari,
I Made Asdhiana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Usai menyelenggarakan pernikahan Sabtu (19/5/2018), Pangeran Harry dan Meghan Markle dikabarkan akan berbulan madu ke Kanada. Kabar ini beredar santer di kalangan media Inggris.

Pegunungan Rocky di Alberta, Kanada disinyalir akan menjadi destinasi berbulan madu Harry dan Meghan. Untuk penginapan. Outlook Cabin yang termasuk dalam komplek Faimont Jasper Park Lodge disebut menjadi pilihan Harry dan Meghan untuk menginap.

"Sumber kami mengatakan resort ini sampai memesan peralatan dan perabotan khusus untuk Meghan dan Harry. Tidak jelas kapan mereka akan tiba, tetapi pihak keamanan Inggris dan Kanada akan turun ketika mereka tiba," tulis situs TMZ.

Baca juga: Demi Pernikahan Harry-Meghan, Perempuan Ini Rela Terbang Lintas Benua

Tempat Harry dan Meghan berbulan madu merupakan kawasan UNESCO World Heritage Site  Jasper National Park. Lokasi Outlook Cabin berada di resort gunung mewah seluas 284 hektar.

Kolam renang di Faimont Jasper Park Lodge, KanadaIndependent.co.uk Kolam renang di Faimont Jasper Park Lodge, Kanada
Penginapan ini sebenarnya dikenal sebagai tempat berlibur bangsawan Inggris. Tahun 2005, Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip pernah berlibur di sini. Juga pada tahun 1939, King George VI dan Ratu Elizabeth menginap di sini.

Baca juga: Harry dan Meghan Tunda Bulan Madu, Destinasi Mana yang Mereka Pilih?

Dikelilingi oleh alam dan satwa liar membuat resort ini istimewa. Apalagi lokasinya yang sepi membuat bulan madu Harry dan Meghan jauh dari paparazzi.

Outlook Cabin di Faimont Jasper Park Lodge, KanadaIndependent.co.uk Outlook Cabin di Faimont Jasper Park Lodge, Kanada
Aktivitas yang dapat dilakukan di resort adalah spa mewah, berendam di pemandian air panas, berenang di kolam renang, hiking, bermain kano, kayak, menunggang kuda, rafting, dan tur helikopter.

Penginapan Outlook Cabin sendiri memiliki luas 500 meter, dengan enam kamar tidur, teras yang luas dilengkapi peralatan barbeque, dan pemandangan alam yang menakjubkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com