Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Acara Seru di Kota Solo pada Lebaran 2019

Kompas.com - 04/06/2019, 08:15 WIB
Anggara Wikan Prasetya,
I Made Asdhiana

Tim Redaksi

SURAKARTA, KOMPAS.com – Berlebaran tentu tidak hanya sekadar bersilaturahim dengan keluarga tercinta. Ada banyak aktivitas menarik lain yang bisa dilakukan, selagi masih liburan.

Berkunjung ke Kota Solo, Jawa Tengah, saat momen lebaran 2019 merupakan pilihan yang tepat. Ada banyak agenda di "Kota Bengawan" ini yang khusus diselenggarakan untuk membuat momen Idul Fitri semakin berkesan.

Ini dia 5 acara seru di Kota Solo selama momen lebaran 2019:

1. Pasar Rakyat Surakarta

Buat kamu yang tidak sempat merasakan momen Sekaten, maka acara serupa kembali diadakan di Alun-alun Selatan Keraton Surakarta Hadiningrat.

Acara bertajuk Pasar Rakyat Surakarta ini telah digelar sejak 17 Mei 2019 dan akan berlangsung sampai 16 Juni 2019.

Pasar Malam Sekaten di YogyakartaTribun Jogja Pasar Malam Sekaten di Yogyakarta
Hampir sama seperti momen Sekaten, ada banyak wahana permainan yang bisa dijajal di pasar malam ini, seperti bianglala sampai kapal kora-kora.

Selain itu, kamu juga bisa membeli aneka pernak-pernik hingga sajian kuliner di sana.

2. Sendratari Ramayana di Benteng Vastenburg

Pertunjukan Sendratari Ramayana memang secara rutin diselenggarakan di Taman Balekambang, Kota Solo pada malam bulan purnama setiap bulan.

Namun pada momen lebaran 2019 ini, ada pertunjukan Sendratari Ramayana yang spesial.

Pertunjukan Sendratari Ramayana di Benteng Vastenburg, Kota Solo.Kompas.com/Anggara Wikan Prasetya Pertunjukan Sendratari Ramayana di Benteng Vastenburg, Kota Solo.
Bertempat di Panggung Terbuka Benteng Vastenburg, pertunjukan Sendratari Ramayana yang mengambil bagian adegan Shinta Obong akan digelar selama tiga hari berturut-turut, yakni mulai tanggal 7 sampai 9 Juni 2019.

Kamu tidak perlu mengeluarkan uang sepeser pun untuk bisa menikmati pertunjukan tersebut alias gratis. Langsung saja datang ke venue pertunjukan. Open gate akan dimulai pukul 17.00 WIB.

3. Bakdan ning Ngarsopuro

Gelaran pasar malam ternyata tidak hanya bisa ditemukan di Alun-alun Selatan Keraton Surakarta Hadiningrat saja. Pasar malam juga diadakan di Pasar Ngarsopuro yang berada di depan Istana Mangkunegaran.

Bertajuk Bakdan ning Ngarsopuro atau Lebaran di Ngarsopuro, pasar malam ini akan digelar setiap hari mulai sejak 1 Juni sampai 8 Juni 2019 pukul 18.00-22.00 WIB. Pasar malam ini tentu akan semakin mewarnai suasana malam di Kota Solo saat momen lebaran.

Selain terdapat aneka barang dagangan yang bisa dibeli untuk oleh-oleh, pasar malam ini juga semakin lengkap dengan live music dan zona selfie.

4. Pekan Syawalan Jurug Solo Zoo

Bagi kamu yang masih bingung akan ke mana saat momen libur lebaran di Solo, maka berkunjung ke Taman Satwa Taru Jurug merupakan alternatif yang tepat. Ada banyak acara di sana pada momen lebaran 2019 ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

5 Air Terjun di Probolinggo, Ada Air Terjun Tertinggi di Jawa

Jalan Jalan
4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

4 Festival di Hong Kong untuk Dikunjungi pada Mei 2024

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Kemenuh Butterfly Park Bali Punya Wahana Seru

Jalan Jalan
Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com