Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Penumpang Berdiri 6 Jam di Pesawat Demi Istri Bisa Tidur

Kompas.com - 10/09/2019, 06:00 WIB
Silvita Agmasari,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi

Sumber The Sun

KOMPAS.com - Foto pasangan kakek dan nenek di pesawat menuai kontroversi di Twitter. Lewat foto yang diunggah oleh akun bernama @courtneylj_ menampilkan seorang penumpang yang berdiri di depan istrinya yang sedang tidur di kursi pesawat.

"Pria ini berdiri selama enam jam agar istrinya dapat tidur, inilah cinta," tulis @courtneylj_ di keterangan foto.

Dari foto tersebut menggambarkan seakan sang kakek berdiri agar pasangannya dapat merebahkan diri di tiga kursi pesawat dan beristirahat.

Baca juga: Jangan Salah, Ini Hal Sepele Berguna untuk Dapat Tiket Pesawat Murah

Bagi sebagian orang tindakan sang penumpang dianggap romantis. Namun banyak netizen yang menuduh sang istri egois dan berbagai tuduhan lain bagi sang suami. Lainnya fokus dengan suami yang harus berdiri selama enam jam di pesawat.

"Bagaimana caranya ini disebut cinta? Kamu membuat pasangan menghadapi stres. Kenapa tidak menaruh kepalanya di paha? Mengapa juga tega tidur rebahan di pesawat selama enam jam?" tulis @_anjola.

Ada juga @dwamanunt yang berkomentar, "Kalau berdiri enam jam dipesawat adalah tindakan cinta, aku lebih baik sendiri,"

Namun ada juga netizen yang peduli dengan mengatakan mungkin saja si istri sedang sakit sehingga membutuhkan istirahat dengan keadaan merebahkan diri di kursi pesawat.

Netizen lain mempertanyakan apakah yang diunggah oleh @courtneylj_ benar adanya. Sebab berdiri selama enam jam di lorong pesawat dinggap mustahil.

Baca juga: 5 Cara Anti Telat Naik Pesawat saat Liburan

"Kru kabin pasti tidak akan membiarkan ini terjadi, mereka bahkan tidak membiarkan seseorang berdiri di lorong selama lima menit bagaimana bisa membiarkan selama enam jam," tulis seorang netizen.

Sejak diunggah dari Jumat (6/9/2019), foto suami yang berdiri di pesawat ini mengundang 6.000 komentar pengguna Twitter sampai Senin (9/9/2019).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com