Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Keberangkatan Shuttle Bus Bandara Internasional Yogyakarta

Kompas.com - 15/01/2020, 06:08 WIB
Nicholas Ryan Aditya,
Ni Luh Made Pertiwi F.

Tim Redaksi


JAKARTA, KOMPAS.com - Transportasi dari dan ke Bandara Internasional Yogyakarta atau Yogyakarta International Airport (YIA) bisa menggunakan shuttle bus. Salah satu shuttle bus yang tersedia adalah Satelqu.

Shuttle bus ini beroperasi Mei 2019 di Bandara YIA. Saat ini Satelqu tengah fokus pada rute bandara YIA dan Kota Yogyakarta (pulang pergi).

Baca juga: Transportasi dari dan ke Bandara Internasional Yogyakarta Bisa Naik Shuttle Bus

Jadi, Satelqu bisa menjadi pilihan alternatif transportasi darat selain Kereta Api Bandara untuk dari dan ke Bandara YIA.

Koordinator Lapangan Satelqu Bandara YIA Rahardian Wicaksono mengatakan penumpang bisa memilih menggunakan bus yang berkapasitas 8 kursi atau 10 kursi.

"Kami ada 10 seat dan 8 seat, pakai armada Hiace. Untuk armada yang 8 seat itu setiap seat ada charger-nya," kata Rahardian ketika dihubungi Kompas.com, Senin (13/1/2020).

Baca juga: Cara Pesan Tiket Shuttle Bus Bandara Internasional Yogyakarta

Sementara itu, untuk keberangkatan dari bandara menyesuaikan dengan jadwal kedatangan pesawat. Ia mengatakan, bus akan berangkat 30 menit setelah pesawat landing di bandara.

Tiket Satelqu bisa dibeli setiba di bandara YIA dengan cara mendatangi counter di area kedatangan sebelum pintu keluar sebelah kanan.

"Atau bisa langsung ke armada kami di area parkir," tambahnya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gunung Batu Jonggol Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Lokasi

Gunung Batu Jonggol Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Lokasi

Jalan Jalan
Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Travel Update
5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

Travel Tips
Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Travel Update
4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

Travel Tips
KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Travel Update
Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com