Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Bikin Timelapse Pakai HP Android, Mudah dan Simpel

Kompas.com - 18/07/2022, 13:21 WIB
Anggara Wikan Prasetya

Penulis

KOMPAS.com – Beberapa tempat wisata menjadikan suguhan matahari terbit (sunrise) atau matahari terbenam (sunset) sebagai sajian utama.

Wisatawan biasanya bisa berkemah di tempat wisata seperti itu sambil melihat indahnya sunrise dan sunset.

Adapun, kedua momen tersebut memang indah dan biasa diabadikan wisatawan melalui layar kamera.

Baca juga: 5 Resor di Jepara Dekat Pantai, Bisa Nikmati Sunset dan Sunrise

Namun selain foto, wisatawan juga bisa mengabadikan momen sunrise atau sunset dengan video timelapse.

Teknik ini adalah mempercepat hasil perekaman video, sehingga waktu tampak bergerak lebih cepat dan obyek yang direkam akan bergerak cepat.

Timelapse menggunakan hp Android

Untungnya, kebanyakan smartphone zaman sekarang memungkinkan penggunanya untuk bisa membuat video timelapse dengan mudah menggunakan aplikasi bawaan.

Cukup satu sentuhan, smartphone akan memulai proses perekaman dan pemrosesan video timelapse yang hasilnya bisa langsung dinikmati.

Baca juga: Panduan Wisata Pantai Pulau Merah Banyuwangi, Ada Tips Lihat Sunset

Kompas.com sempat membuat timelapse matahari terbit dan terbenam menggunakan smartphone Android, yakni Poco X3 NFC.

Jika ingin mencoba membuat timelapse menggunakan smartphone Android, berikut caranya:

1. Posisikan hp di tripod

Syarat membuat timelapse adalah, smartphone tidak boleh bergerak sama sekali. Maka dari itu, kamu tidak bisa memegang hp dengan tangan.

Ilustrasi merekam timelapse dengan hp Android.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Ilustrasi merekam timelapse dengan hp Android.

Oleh karena itu, posisikan hp di tripod. Pastikan hp menghadap arah yang benar untuk merekam obyek yang diinginkan.

2. Buka aplikasi kamera hp

Setiap smartphone dilengkapi aplikasi kamera bawaan. Kamu cukup membuka aplikasi itu untuk membuat timelapse.

3. Geser menu ke "more: dan pilih "time-lapse"

Setelah membuka aplikasi kamera bawaan hp, terdapat beberapa pilihan, seperti foto dan video.

Cara bikin timelapse dengan hp Android.KOMPAS.com/ANGGARA WIKAN PRASETYA Cara bikin timelapse dengan hp Android.

Geser sampai bagian “more” di paling kanan, kemudian pilih "time-lapse" (tengah kedua dari bawah).

4. Tentukan kecepatan timelapse

Sebelum mulai merekam, tentukan dulu kecepatan timelapse. Tekan tanda seperti jam dan akan muncul pilihan kecepatan.

Baca juga: Wisata Wonogiri Lantai Dua, Pas untuk Lihat Sunrise Saat Liburan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com