Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Berkunjung ke Museum Konperensi Asia Afrika, Masuknya Gratis

Kompas.com - 15/08/2023, 13:29 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

KOMPAS.com -  Berkunjung ke Museum Konperensi Asia Afrika bisa jadi pilihan aktivitas wisata sejarah saat mampir ke Kota Bandung.

Gedung yang sekarang difungsikan sebagai museum ini dulunya merupakan lokasi pelaksanaan kegiatan Konferensi Asia Afrika pada 1955.

Museum Konperensi Asia Afrika beralamat di Jalan Asia Afrika Nomor 65, Braga Kecamatan Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat.

"Tiket masuk dan pemanduan di Museum Konperensi Asia Afrika gratis," kata petugas Museum Konperensi Asia Afrika, Wisnu, kepada Kompas.com, Senin (14/8/2023).

Baca juga:

Museum Konperensi Asia Afrika buka setiap hari Selasa, Kamis, Sabtu, dan Minggu. Mulai pukul 09.00 WIB sampai pukul 12.00 WIB, setelah itu buka kembali pukul 13.00 WIB sampai pukul 15.00 WIB.

Bila hendak datang ke lokasi, simak cara berkunjung ke Museum Konperensi Asia Afrika berikut.

Baca juga:

Cara berkunjung ke Museum Konperensi Asia Afrika

Wisatawan yang hendak berkunjung ke Museum Konperensi Asia Afrika bisa langsung datang ke lokasi dan mengisi buku tamu di meja registrasi.

Khusus wisatawan yang datang dalam bentuk rombongan dengan jumlah lebih dari 20 orang wajib melakukan konfirmasi kunjungan kepada petugas museum.

"Rombongan wajib konfirmasi dahulu ke nomor WhatsApp untuk ketersediaan waktu kunjungan," kata Wisnu.

Museum Konperensi Asia Afrika.SHUTTERSTOCK/AKHMAD DODY FIRMANSYAH Museum Konperensi Asia Afrika.

Akses konfirmasi kunjungan ke Museum Konperensi Asia Afrika bisa dilihat di website resminya atau bisa langsung menghubungi kontak petugas berikut:  +62 85173431955.

Baca juga: 18 Tempat Wisata Bandung Timur, Banyak Wisata Alam Berhawa Sejuk

Registrasi kunjungan rombongan ke Museum juga bisa dilakukan melalui website, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Buka https://www.asiafricamuseum.org/, lalu pilih "Reservasi"

2. Pilih "Kunjungan Museum (offline)"

3. Pilih "Registrasi Kunjungan Museum (Simkuring)"

4. Isi data berupa alamat email, jenis keperluan kunjungan, nama, kota asal, nomor ponsel, tipe rombongan, nama institusi, jadwal berkunjung, waktu berkunjung, dan jumlah peserta.

5. Pilih "Submit" untuk menyelesaikan proses registrasi

Data registrasi kunjungan nantinya akan dikirim oleh petugas melalui WhatsApp dari nomor ponsel yang didaftarkan, atau melalui email.

@kompastravel Museum Perumusan Naskah Proklamasi nggak hanya berisi patung dan informasi sejarah. Kamu pun bisa main games dan melakukan aktivitas lainnya. Museum ini buka setiap hari, kecuali hari Senin dan hari libur nasional. Jangan lupa mampir, ya. #sejarahindonesia #kemerdekaanindonesia #17agustus2023 #17agustus1945 ? History (Ambient) - The Library Of The Human Soul & Vienna Session Orchestra
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com