Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketika Ayam Goreng dan Kopi Dalam Satu Hidangan

Kompas.com - 29/02/2016, 21:07 WIB
Jonathan Adrian

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Jika Anda suka makan ditemani secangkir kopi, maka hidangan berikut ini bisa jadi akan cocok untuk Anda. Makanan ini terbilang unik karena tidak menyandingkan makanan dengan minuman kopi, melainkan mencampur kopi dalam makanan.

Executive Chef Best Western Premiere La Grande Bandung Chef Yono mengkreasikan hidangan berupa sajian ayamnya dengan saus kopi yang bertajuk Coffee Chicken.

"Kalau bisa makan ayam dan kopi sekaligus kenapa enggak?" ujarnya saat ditemui di Bandung Culinary Night (BCN), Sabtu (27/02/2016).

Ayam direndam kopi selama empat jam. Lalu, ayam digoreng hingga garing. Tak terlupa, saus kopi disiram di atasnya.

Saus sendiri dibuat dari campuran kopi Arabika, saus tiram, jus apel, dan ragam bumbu lainnya. Ayam dan saus kemudian disajikan dengan nasi hainan atau nasi lemak.

Saat mencoba, aroma kopi langsung semerbak di mulut. Namun rasa manis dan asam dari jus apel juga tak kalah kuat. Hal ini menciptakan rasa manis dan asam yang berganti-ganti di lidah.

Di BCN, seporsi Coffee Chicken dijual seharga Rp 25.000. Namun jika terlewat, pengunjung dapat memesan di Best Western Premier La Grande Bandung, Jalan Merdeka 25-29, Bandung dengan harga Rp 80.000 per porsi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com