Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bawa 1.370 Wisman, Kapal Pesiar MS Volendam Singgah di Semarang

Kedatangan kapal pesiar MS Volendam di Pelabuhan Tanjung Emas merupakan yang pertama di 2018 ini. Kapal berbendera Belanda ini memiliki berat 61.214 ton dengan lebar 237 meter.

"Kapal pesiar MS. Volendam ini membawa 1.370 wisatawan dan 611 crew," ujar General Manager PT Pelabuhan Indonesia III Cabang Pelabuhan Tanjung Emas Ardhy Wahyu Basuki, di sela menyambut wisatawan.

Dalam proses penyambutan itu, Pelindo menyediakan sejumlah hiburan. Tari tradisional menyambut penumpang ketika turun dari kapal.

Begitu juga dengan live musik, dan stand suvenir di terminal penumpang. Menurut Basuki, pihaknya menyediakan hiburan untuk pelayanan kepada wisatawan.

"Itu bentuk pelayanan kami menyambut para turis yang berkunjung melalui Pelabuhan Tanjung Emas,” tambahnya.

Untuk memandu ribuan wisatawan itu, setidaknya ada 21 bus yang mengantarkan wisatawan mancanegara itu berkeliling. Sementara turis yang tidak ikut berkeliling, tetap berada di kapal. Sebagian lain berkeliling Kota Semarang.

"Kapal ini rencananya akan meninggalkan Pelabuhan pukul 19.00 WIB untuk melanjutkan perjalanan ke Surabaya," tambahnya.

https://travel.kompas.com/read/2018/01/06/220000627/bawa-1.370-wisman-kapal-pesiar-ms-volendam-singgah-di-semarang

Terkini Lainnya

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Dekat Malioboro, Personel Layanan Shower and Locker Bakal Ditambah Saat Long Weekend

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Jalan Jalan
Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke