Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gaet Wisatawan, Kendal Akan Pentaskan Kesenian Srandul ke Luar Negeri

Salah satu upayanya adalah memperkenalkan budaya asli Kendal ke luar negeri, yaitu kesenian tradisional Srandul.

Menurut Bupati Kendal, Mirna Anissa, pihaknya akan mementaskan kesenian Srandul ke luar negeri agar wisatawan mancanegara mengenal dan tertarik untuk datang ke Kendal.

“Nanti kami akan bekerja sama dengan kedutaan luar negeri,” kata Mirna, Rabu (25/04/2018).

Mirna menambahkan negara yang suka dengan seni tradisional Indonesia, terutama Jawa, antara lain Suriname, Jepang, dan Perancis.

“Kita kan mempunyai banyak kesenian tradisional, nanti bisa kita perkenalkan,” ujarnya.

Banyak penonton yang datang. Srandul, jelas Agus Rifai, adalah jenis kesenian pertunjukan yang biasa dipentaskan di berbagai momen seperti upacara tradisional. Kesenian ini banyak dijumpai di Kabupaten Kendal wilayah atas yaitu di kecamatan Singorojo dan Limbangan.

“Namun dengan semakin bertambahnya usia para seniman, kini tinggal beberapa kelompok kesenian Srandul yang masih bertahan,” kata Agus Rifai.

Karakteristik yang paling menonjol dari seni drama tradisional kerakyatan ini adalah penggunaan obor pada pertunjukannya.

Obor digunakan sebagai alat penerang yang dipasang di tengah arena pertunjukan. Obor terbuat dari potongan bambu yang diberi kain sebagai Sumbu (Jawa) dan dinyalakan menggunakan minyak.

Sebagai penerang, obor digunakan dalam ritual pertunjukan-pertunjukan Srandul dan memiliki nilai simbolik.

“Pementasan selalu dilakukan pada malam hari, termasuk ketika pentas di TMII,” pungkasnya. 

https://travel.kompas.com/read/2018/04/25/114019927/gaet-wisatawan-kendal-akan-pentaskan-kesenian-srandul-ke-luar-negeri

Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke