Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Resto di Seminyak Ini Hadirkan Kuliner Bergaya Eropa dan Asia

Terletak di Jalan Petitenget, Seminyak, Bali, resto ini hadir menawarkan kuliner bergaya kontemporer favorit Eropa dan Asia.

Berbeda dengan kebanyakan resto dan bar berkonsep internasional di Bali, NOAA memiliki sentuhan khasnya sendiri. Menu-menu yang disajikan diolah oleh tangan-tangan profesional yang sudah berpengalaman, sehingga mampu memberikan sensasi sendiri.

"Walau menunya kombinasi Eropa dan Asia, bumbu yang digunakan tetap bercita rasa lokal. Ini yang membuat menu di NOAA punya kekhasan dibandingkan resto lainnya," kata Director Hospitality NOAA, Sudesh Sankar.

Menu andalan di resto ini antara lain NOAAVOCADO, merupakan signature dishes dari varian sushi. Lalu ada Wild Mushroom dari Lini Dimsum. "Kedua menu ini mempunyai sensasi rasa yang berbeda," kata Sankar.

Selain kedua menu tersebut NOAA juga memiliki banyak menu lainnya. Mulai dari Salad, Grazing Plates, Hand Tossed Pizzas, hingga Nome Made Burgers. Semua menu-menu tersebut dapat dinikmati pengunjung dengan suasana kasual, tenang dan relaks, jauh dari keriuhan seperti di area Kuta.

Harga yang ditawarkan cukup terjangkau. Mulai Rp 50.000 sampai Rp 145.000. NOAA Resto memiliki daya tampung sampai 110 pengunjung.

"Restoran ini terbuka bagi siapa saja. Tidak hanya bagi wisatawan mancanegara, wisatawan domestik juga bisa apalagi kalau ingin merasakan sensasi mencicipi rasa dari berbagai negara," ujar Sankar.

https://travel.kompas.com/read/2019/02/25/081600627/resto-di-seminyak-ini-hadirkan-kuliner-bergaya-eropa-dan-asia

Terkini Lainnya

Gunung Batu Jonggol Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Lokasi

Gunung Batu Jonggol Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Lokasi

Jalan Jalan
Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Ocean Park BSD City Tangerang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Scoot Terbangkan Pesawat Embraer E190-E2 Pertama

Travel Update
5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

5 Tips Traveling dengan Hewan Peliharaan yang Aman

Travel Tips
Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Traveloka dan Baby Shark Beri Diskon Liburan Sekolah hingga 50 Persen

Travel Update
4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

4 Kesalahan yang Harus Dihindari Saat Melawati Keamanan Bandara

Travel Tips
KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

KAI Sediakan 739.000 Kursi Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Kadispar Bali: Pungutan Wisatawan Asing Sudah Hampir Rp 79 Miliar

Travel Update
Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Tips Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri, Jangan Kesiangan

Travel Tips
Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Tips Atas Bengkak Selama Perjalanan Udara, Minum hingga Peregangan

Travel Tips
Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Harga Tiket Wisata Pantai di Bantul Terkini, Parangtritis hingga Pandansimo

Travel Update
Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Ada Pungli di Curug Ciburial Bogor, Sandiaga: Perlu Ditindak Tegas

Travel Update
Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Menparekraf Bantah Akan Ada Pungutan Dana Pariwisata kepada Wisatawan

Travel Update
Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut 'Flare' di Gunung Andong

Sandiaga Dukung Sanksi Tegas untuk Penyulut "Flare" di Gunung Andong

Travel Update
Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Waktu Terbaik untuk Beli Tiket Pesawat agar Murah, Jangan Mepet

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke