Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[VIDEO] Mendaki Gunung Lewati Lembah, Jalan Panjang Menikmati Durian Rumpin

KOMPAS.com – Beberapa waktu yang lalu tim KompasTravel dan Kompas Multimedia berkunjung ke rumah Godjali, salah satu pemborong durian di daerah Rumpin, Bogor, Jawa Barat.

Setibanya di rumah, Godjali langsung membelah durian yang tersaji di atas meja ruang tamunya. Tampak daging buah durian berwarna putih kekuningan dengan wangi harum yang menyengat.

Saya mengambil daging buah durian kemudian menyantapnya. Rasanya sangat legit. Perpaduan rasa manis dan pahit yang seimbang membuat durian rumpin ini begitu nikmat.

Menurut Jali untuk mendapatkan durian legit ini perlu perjuangan panjang. Ia harus mendaki bukit hingga melewati lembah untuk menuju lokasi pemetikan durian.

Tak hanya itu, dalam sehari Jali bisa berjalan naik turun gunung hingga tiga kali. Setelah itu, malam harinya ia akan kembali ke puncak bukit untuk menjaga buah durian agar tak dicuri orang.

Wah, tak terbayang betapa lelahnya.

Karena penasaran, kami memutuskan untuk mengikuti perjalanan Jali untuk memetik durian rumpin nan nikmat itu. Simak perjalanan kami dalam video berikut ini.

https://travel.kompas.com/read/2019/03/27/210900227/-video-mendaki-gunung-lewati-lembah-jalan-panjang-menikmati-durian-rumpin

Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke