Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Makanan Minang, Strategi Atta Halilintar Hemat Biaya Makan di Luar Negeri

Atta yang kerap traveling ini memilih makan Indonesia yang memiliki tekstur yang kering dan tahan lama atau tidak mudah basi. 

"Bahkan kalo aku keluar negeri pun aku akan bawa makanan Indonesia seperti rendang, dendeng, paru. Kalau kilil aku pengen bawa tapi enggak tahan lama. Tapi kalau rendang dan dendeng dan yang kering-kering gitukan banyak," jelas Atta saat pemubukaan rumah makan Padang Petir, di Mal Kota Kasablanka, Rabu (20/11/2019).

Anak sulung dari Gen Halilintar itu mengaku jika terkadang makanan luar negeri tidak begitu bisa diterima di lidahnya.

Belum lagi masalah ketika makanan halal sulit didapat di luar negeri. Makanan padang menurut Atta dapat menjadi solusi permasalahan tersebut. 

"Selain itu juga bisa menghemat ongkos makan,” jelas Atta.

Selain hanya untuk konsumsinya sendiri Atta sering memberikan makanan Indonesia ke orang luar negeri. Ia mengaku orang luar akan suka dengan makanan Indonesia, karena kaya akan rasa, bumbu, dan rempah.

"Ketika aku (kasih) cobaiin makanan Indonesia ke orang luar, orang luar akan suka dengan makanan Indonesia, karena makanan Indonesia itu paling kaya akan rasa dan bumbu," sambungnya.

Atta yang baru saja membuka bisnis barunya yaitu rumah makan padang, Padang Petir. Atta mengaku jika ia sangat menggemari makanan padang sehingga ingin membuka usaha makanan favoritnya

"Kenapa makanan padang ya karena makanan ini adalah makanan yang tiap hari aku makan, jadi aku akan menjual apa yang aku sudah rasa dan jadi kalau lidah aku menilai wih luar biasa, aku suka nih, agar dapat dinikmati oleh semua orang," pungkasnya.

https://travel.kompas.com/read/2019/11/22/080000027/makanan-minang-strategi-atta-halilintar-hemat-biaya-makan-di-luar-negeri

Terkini Lainnya

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Ketua PHRI Sebut Perkembangan MICE di IKN Masih Butuh Waktu Lama

Travel Update
Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Astindo Nilai Pariwisata di Daerah Masih Terkendala Bahasa Asing

Travel Update
Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Kereta Api Lodaya Gunakan Kereta Eksekutif dan Ekonomi Stainless Steel New Generation Mulai 1 Mei 2024

Travel Update
Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Deal With Ascott 2024 Digelar Hari Ini, Ada Lebih dari 60 Properti Hotel

Travel Update
4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

4 Tempat Wisata Indoor di Kota Malang, Alternatif Berlibur Saat Hujan

Jalan Jalan
3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

3 Penginapan di Rumpin Bogor, Dekat Wisata Favorit Keluarga

Hotel Story
Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Pendakian Rinjani 3 Hari 2 Malam via Sembalun – Torean, Perjuangan Menggapai Atap NTB

Jalan Jalan
Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Rekomendasi 5 Waterpark di Tangerang, Harga mulai Rp 20.000

Jalan Jalan
Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Tips Pilih Kursi dan Cara Hindari Mual di Pesawat

Travel Tips
4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

4 Playground di Tangerang, Bisa Pilih Indoor atau Outdoor

Jalan Jalan
Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Tradisi Syawalan di Klaten, Silaturahmi Sekaligus Melestarikan Budaya dan Tradisi

Jalan Jalan
Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Aktivitas Seru di World of Wonders Tangerang, Bisa Nonton 4D

Jalan Jalan
Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Cara ke Pasar Senen Naik KRL dan Transjakarta, buat yang Mau Thrifting

Travel Tips
8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

8 Tips Kemah, dari Barang Wajib DIbawa hingga Cegah Badan Capek

Travel Tips
Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Harga Tiket Candi Borobudur April 2024 dan Cara Belinya

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke