Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tiket.com Imbau Masyarakat Tunda Mudik untuk Cegah Penyebaran Corona

Namun, mudik lebaran kali ini berbeda. Pandemi virus corona (Covid-19) membuat orang untuk diminta berdiam diri di rumah dan menunda mudik. 

Anjuran dari pemerintah ini untuk mencegah penularan virus corona. Tiket.com, salah satu OTA di Indonesia, turut mendukung anjuran tersebut. 

Chief Marketing Officer & Co-Founder Tiket.com Gaery Undarsa mengungkapkan, biasanya mudik jadi kondisi padat, serta momentu bantu masyarakat untuk kumpul di kampung halaman.

"Tapi untuk kali ini, karena kondisi Covid-19 dan pemerintah imbau kalau enggak terpaksa jangan kemana-mana dulu, (maka) semua imbau di rumah aja," kata Gaery saat diskusi online dengan media, Senin (13/4/2020).

Masyarakat diminta menunda mudik sementara waktu, dan di rumah saja jika tidak ada kondisi yang memaksa keluar rumah.

Adapun kondisi yang memaksa keluar rumah, seperti petugas medis, serta membeli bahan-bahan pokok.

"(Saat ini) lebih aman untuk kita dan yang lain untuk stay at home aja," katanya.

Ia tidak menampik jika momem mudik tahun ini akan mengalami penurunan penjualan drastis, karena kondisi pandemi corona saat ini.

Apalagi, jika melihat sebagian besar arus mudik datang dari Jakarta dan sekitarnya. Di sisi lain, daerah-daerah tersebut mulai diterapkan pembatasan sosial berskala besar (PSBB).

"Berarti ya memang, orang orang sudah susah mau keluar dan bergerak," kata Gaery.

Namun, satu hal yang penting, bagi Gaery, masyarakat bisa taat dengan anjuran pemerintah soal di rumah saja dan menunda mudik.

"Simpelnya gini. Tiket.com yang bisnisnya nyuruhnya untuk orang pergi, traveling, (tapi) kita menahan diri, supaya semuanya cepat berlalu," tutupnya.

https://travel.kompas.com/read/2020/04/14/072000727/tiket.com-imbau-masyarakat-tunda-mudik-untuk-cegah-penyebaran-corona

Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke