Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sukses Sentuh Anjing Laut Langka, Pasangan Turis Ini Malah Terancam Denda Ratusan Juta

KOMPAS.com – Jangan sembarangan menyentuh satwa saat liburan sepertinya memang harus dilakukan. Bisa jadi satwa itu berbahaya atau dilindungi.

Seperti yang dilakukan pasangan turis asal Lousiana, AS. Saat mereka berlibur ke Hawaii, turis perempuan menyentuh seekor anjing laut atau monk seal yang terancam punah.

Apa yang dilakukan perempuan itu pun diunggah di media sosial dan akhirnya viral. Tampak si perempuan yang berlari setelah menyentuh anjing laut karena anjing laut hendak menggigitnya.

Dilansir dari news.com.au, Sabtu (17/6/2021), kejadian itu terjadi pada Bulan Juni 2021 di salah satu pantai Hawaii, yakni Pantai Kuai.

Dilarang menyentuh anjing laut di Hawaii

Apa yang dilakukan turis itu ternyata melanggar hukum. Undung-undang negara bagian dan federal menyatakan bahwa menyentuh anjing laut langka itu adalah kejahatan.

Tidak main-main. Hukuman bagi pelanggar aturan tersebut bisa mendapat hukuman penjara hingga lima tahun dan denda 50.000 dollar AS.

Pihak berwenang dari Administrasi Kelautan dan Atmosfer Nasional juga telah bertindak dan menghubungi pasangan itu.

Jumlah denda itu setara dengan sekitar Rp 724, 6 juta rupiah dengan kurs 1 dollar AS setara kurang-lebih Rp 14.000, Sabtu (17/7/2021).

Saat ini, diperkirakan ada 1.100 anjing laut langka tersebut yang tersebar di Kepulauan Hawaii Barat Laut dan 300 ada di Kepulauan Utama Hawaii.

https://travel.kompas.com/read/2021/07/17/160400827/sukses-sentuh-anjing-laut-langka-pasangan-turis-ini-malah-terancam-denda

Terkini Lainnya

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Jalan Jalan
Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Update
Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke