Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Bus Jakarta-Surabaya, beserta Harga dan Pilihan Kelasnya

KOMPAS.com – Mendekati Hari Raya Idul Fitri, sudah ada banyak masyarakat Indonesia yang mulai mempersiapkan mudik Lebaran.

Ada yang memilih naik kendaraan pribadi dan sebagian lainnya memilih untuk naik kendaraan umum, seperti bus.

Biasanya yang memilih moda transportasi bus Antar-Kota Antar-Provinsi (AKAP) adalah mereka yang berpergian dari Jakarta menuju Surabaya. 

Perjalanan dengan bus dari Jakarta ke Surabaya melewati Tol Trans Jawa kini sudah tak begitu memakan waktu, yakni sekitar 10 sampai 12 jam saja. 

Jadi selain kereta api, kini naik bus AKAP merupakan pilihan yang menjanjikan untuk pulang kampung karena sudah ada sejumlah unit yang bisa disesuaikan dengan budget atau keinginan.

Berikut ini adalah sejumlah pilihan unit bus AKAP Jakarta – Surabaya yang bisa dipilih, seperti dikutip dari Kompas.com (1/4/2022). 

1. Damri 

Executive: Rp 285.000

Royal: Rp 337.000

2. PO. Harapan Jaya

VIP: Rp 205.000 sampai Rp 275.000

Super Luxury: Rp 390.000

Executive Double Decker Rp 290.000

Super Luxury Decker: Rp 390.000

Sleeper Seat Double Decker: Rp 510.000

3. PO. Handoyo

VIP: Rp 255.000

Super Executive: Rp 310.000

4. PO. Sinar Jaya 

Executive: Rp 270.000 sampai Rp 280.000

Executive Double Decker: Rp 290.000

Suite Class: Rp 430.000 sampai 450.000

Suite Class: Rp 430.000

6. PO. Gunung Harta

Executive: Rp 320.000

7. PO. 27 Trans

Executive President: Rp 340.000

8. PO. Lorena 

Executive: Rp 330.000

Executive Double Decker: Rp 370.000

https://travel.kompas.com/read/2022/04/10/140200427/daftar-bus-jakarta-surabaya-beserta-harga-dan-pilihan-kelasnya-

Terkini Lainnya

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke