Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Abraj Rooftop Banda Aceh, Berbuka di Ketinggian yang Instagramable

BANDA ACEH, KOMPAS.com – Berbuka puasa di ketinggian tampaknya menjadi hobi bagi warga Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh.

Buktinya, Abraj Rooftop di lantai enam Grand Arabia Hotel, Banda Aceh selalu dipenuhi pengunjung.

Bahkan, pengelola kerap mengumumkan bahwa kapasitas mereka sudah penuh, sehingga tidak menerima pengunjung lagi pada sore hari.

Direktur Operasional Arabia Hospitality Group Iwan Wahyudi yang mengelola Abraj Rooftop, kepada Kompas.com, Sabtu (15/4/2022) menyebutkan bahwa hampir setiap hari mereka full booked selama Ramadhan.

Untuk takjil, sambung Iwan, mereka menyediakan beberapa menu, seperti kolak ubi ungu, kolang kaling, dan serabi buah nangka. Mereka juga menyediakan kuah belangong, penganan khas Aceh.

Suasana berbuka yang instagramable

Berada diketinggian, membuat suasana berbuka ini semakin indah, segar dan santai. Dipantulkan cahaya lampu kuning dan putih yang dipadupadan sedemikian rupa, membuat suasana makin menyenangkan.

Pencinta foto, lokasi ini benar-benar sangat instagrambale. Sehingga berbuka sembari berfoto menjadi pilihan ideal warga kota Banda Aceh.

“Untuk menu berbuka kita mulai paket Rp 159.000 per orang.  Minggu pertama Ramadhan kemarin, kami diskon 25 persen dan nanti minggu terakhir Ramadhan kita diskon 20 persen,” kata Iwan.

Sedangkan minggu kedua dan ketiga Ramadhan dikenakan harga normal tanpa diskon.

“Kami bersyukur antusias masyarakat berbuka di sini,” pungkas Iwan.

Nah, jika anda berkunjung ke Aceh dalam Ramadhan tahun 2022 ini. Silakan mencoba sensasi berbuka di Abraj Rooftop.

https://travel.kompas.com/read/2022/04/16/111100527/abraj-rooftop-banda-aceh-berbuka-di-ketinggian-yang-instagramable

Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke