Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jalur Wisata ke Gunungkidul Longsor, Perbaikan Butuh Sekitar 1 Bulan

KOMPAS.com – Jalur utama menuju Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mengalami longsor pada Sabtu (29/10/2022).

Longsor tepatnya terjadi di Dukuh Plesedan, Srimartani, Kepanewon atau Kecamatan Piyungan, Bantul.

Jalur tersebut juga menjadi jalan yang biasa dilalui wisatawan ke berbagai tempat wisata Gunungkidul.

Beberapa tempat wisata yang pengunjung biasanya melewati titik longsor itu, di antaranya ada Bukit Bintang, HeHa Sky View, dan Gunung Api Purba Nglanggeran.

Adapun hingga Hari Senin (7/11/2022), perbaikan jalan longsor tersebut belum selesai dilakukan.

Perbaikan jalan longsor ke Gunungkidul sekitar 1 bulan

Dikutip dari Kompas.com, Rabu (2/11/2022), perbaikan jalan longsor itu memerlukan waktu sekitar 1 bulan.

“Kira-kira satu bulan (lama perbaikan). Kalau sekarang dimulai, ya November akhir selesainya," kata Kepala Dinas Pekerjaan Umum Perumahan Energi Sumber Daya Mineral (PUPESDM) DI Yogyakarta Anna Rina Herbranti, dilansir dari Kompas.com, Rabu.

Adapun longsor itu menyebabkan arus kendaraan tersendat karena hanya satu ruas jalan saja yang bisa dilalui.

Petugas harus melakukan buka-tutup jalur untuk mengurai kemacetan, sekaligus agar kendaraan bisa melintas.

Jalur alternatif lain adalah via Kecamatan Imogiri, yakni melalui Jalur Getas (Playen) – Dlingo dan Jalan Panggang-Siluk. Ada satu lagi jalan alternatif, yakni via Tanjakan Cinomati. Namun, jalan ini terlalu menanjak.

https://travel.kompas.com/read/2022/11/07/142553327/jalur-wisata-ke-gunungkidul-longsor-perbaikan-butuh-sekitar-1-bulan

Terkini Lainnya

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Kemenuh Butterfly Park Bali: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Kapal Wisata Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan Diimbau Hati-hati Pilih Kapal

Travel Update
5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

5 Tips Traveling Saat Heatwave, Apa Saja yang Harus Disiapkan

Travel Tips
Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Penerbangan Bertambah, Sandiaga: Tiket Pesawat Mahal Sudah Mulai Tertangani

Travel Update
Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Pencabutan Status Bandara Internasional Tidak Pengaruhi Kunjungan Turis Asing

Travel Update
Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Bagaimana Cara agar Tetap Dingin Selama Heatwave

Travel Tips
Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Gedung Pakuan di Bandung: Lokasi, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jogging with View di Waduk Tandon Wonogiri yang Berlatar Perbukitan

Jalan Jalan
7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

7 Tips Berkemah di Pantai agar Tidak Kepanasan, Jangan Pakai Tenda di Gunung

Travel Tips
Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke