Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pengunjung TN Tanjung Puting Kalimantan Tengah Didominasi Turis Asing

KOMPAS.com - Pengunjung Taman Nasional (TN) Tanjung Puting di Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah, terus mengalami peningkatan dan didominasi oleh wisatawan mancanegara (wisman). 

"Tercatat hingga September, sebanyak 22.000 lebih wisatawan telah berkunjung yang mana hampir 80 persennya berasal dari luar negeri, seperti Spanyol dan negara (di Benua) Eropa lain," tutur Kepala Bidang Pemasaran Dinas Pariwisata Kotawaringin Barat Bambang Sigit Purnomo, dikutip dari Antara, Rabu (23/11/2022).

  • Wisata di Tanjung Puting, Coba Rain Forest Trekking
  • Jangan Lakukan Ini Saat Lihat Orangutan di TN Tanjung Puting

Sigit menyampaikan bahwa wisman biasanya tertarik melihat kawasan konservasi orang utan. Hal ini karena TN Tanjung Puting telah dikenal sebagai salah satu lokasi terbaik untuk melihat satwa ini di habitatnya.

Puncak kunjungan wisatawan ke tempat tersebut, lanjutnya, adalah mulai Juni hingga Agustus 2022. Pada periode tersebut, negara-negara di Eropa tengah memasuki musim panas.

Hal senada disampaikan oleh salah satu pemilik kapal wisata rute Tanjung Puting bernama Ahmad Yani.

Dalam sehari selama periode tersebut, terdapat 20 unit kapal wisata yang masuk ke TN Tanjung Puting. Bahkan, wisatawan bisa sampai tidak kebagian kapal sehingga harus menunggu di pelabuhan.

  • Serunya Trekking di Bukit Lawang Sumatera Utara, Bertemu Orangutan dan Monyet
  • 4 Tempat di Kaltim yang Jadi Idaman Wisman Lihat Orangutan

Adapun tarif sewa kapal, tambahnya, mengalami kenaikan guna menyesuaikan dengan kenaikan harga BBM.

"Sebelum pandemi harga sewa biasa Rp 700.000 hingga Rp 900.000 per hari. Saat ini harga sewa per hari Rp 1 juta hingga Rp 1,5 juta per hari, tergantung dari besar kapal dan fasilitas yang disediakan," kata Ahmad Yani.

https://travel.kompas.com/read/2022/11/23/103714927/pengunjung-tn-tanjung-puting-kalimantan-tengah-didominasi-turis-asing

Terkini Lainnya

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Serunya Wisata Kolam Renang di Balong Geulis Sumedang

Jalan Jalan
Nekat Sulut 'Flare' atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Nekat Sulut "Flare" atau Kembang Api di Gunung Andong, Ini Sanksinya

Travel Update
Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Dua Bandara di Jateng Tak Lagi Berstatus Internasional, Kunjungan Wisata Tidak Terpengaruh

Travel Update
Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Batal Liburan, Bisa Refund 100 Persen dari Tiket.com

Travel Update
Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Emirates Ajak Terbang Anak-anak Autisme, Wujud Layanan kepada Orang Berkebutuhan Khusus

Travel Update
Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Harga Tiket Masuk Terbaru di Scientia Square Park Tangerang

Jalan Jalan
Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Ada 16 Aktivitas Seru di Scientia Square Park untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Sungailiat Triathlon 2024 Diikuti 195 Peserta, Renang Tertunda dan 7 Peserta Sempat Dievakuasi

Travel Update
Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Cara Akses Menuju ke Pendopo Ciherang Sentul

Jalan Jalan
YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

YIA Bandara Internasional Satu-satunya di Jateng-DIY, Diharapkan Ada Rute ke Bangkok

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Harga Tiket Masuk dan Menginap di Pendopo Ciherang Sentul Bogor

Jalan Jalan
Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Pendopo Ciherang, Restoran Tepi Sungai dengan Penginapan

Jalan Jalan
Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Cara Urus Visa Turis ke Arab Saudi, Lengkapi Syaratnya

Travel Update
Pendaki Penyulut 'Flare' di Gunung Andong Terancam Di-'blacklist' Seumur Hidup

Pendaki Penyulut "Flare" di Gunung Andong Terancam Di-"blacklist" Seumur Hidup

Travel Update
10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

10 Tempat Wisata Indoor di Jakarta, Cocok Dikunjungi Saat Cuaca Panas

Jalan Jalan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke