Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Wisata Air Panas Mantikole di Sulawesi Tengah: Jam Buka dan Tiket

KOMPAS.com - Salah satu tempat wisata di Sulawesi Tengah yang bisa dikunjungi adalah Pemandian Air Panas Mantikole di Desa Mantikole, Kabupaten Sigi. 

Tempat ini unik karena pengunjung bisa berendam sembari menikmati air panas di alam bebas. 

  • Pariwisata Sigi Terangkat lewat Gerhana Matahari
  • Awal 2023, Kunjungan Wisatawan ke Togean Sulawesi Tengah Mulai Naik

"Saya datang bersama keluarga, ada om yang lagi sakit jadi ke sini. Orang-orang bilang airnya bisa menyembuhkan penyakit," ujar salah seorang pengunjung bernama Mega, dikutip dari Antara, Senin (15/5/2023).

Pemandian Air Panas Mantikole terdiri dari kolam air panas baik untuk pengunjung dewasa maupun pengunjung anak, ditambah kolam air dingin dan tempat beristirahat.

Sayangnya ada beberapa fasilitas yang masih rusak akibat gempa yang melanda wilayah Sigi pada tahun 2018, antara lain pondokan dan kamar mandi.

Dilansir dari Tribun Palu, Pemandian Air Panas Mantikole buka dari pukul 08.00 Wita sampai 17.00 Wita.

Harga tiket masuk ke tempat wisata ini mulai Rp 5.000 per pengunjung dewasa, serta gratis untuk pengunjung anak.

Dari pusat Kota Palu, jaraknya ke tempat wisata ini sekitar 30 kilometer (km) dengan durasi perjalanan hampir satu jam.

https://travel.kompas.com/read/2023/05/15/060600227/wisata-air-panas-mantikole-di-sulawesi-tengah--jam-buka-dan-tiket

Terkini Lainnya

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Berlibur ke Bangkok, Pilih Musim Terbaik untuk Perjalanan Anda

Travel Tips
Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Cuaca Panas Ekstrem, Thailand Siapkan Wisata Pagi dan Malam

Travel Update
Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Pantai Kembar Terpadu di Kebumen, Tempat Wisata Edukasi Konservasi Penyu Tanpa Biaya Masuk

Travel Update
Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Siaga Suhu Panas, Petugas Patroli di Pantai Bangka Belitung

Travel Update
Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Cara ke Museum Batik Indonesia Naik Transjakarta dan LRT

Travel Tips
Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat 'Long Weekend'

Layanan Shower and Locker Dekat Malioboro, Personelnya Bakal Ditambah Saat "Long Weekend"

Travel Update
Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Museum Batik Indonesia: Lokasi, Jam Buka, dan Harga Tiket Masuk 2024

Hotel Story
3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

3 Destinasi Wisata Unggulan Arab Saudi, Kunjungi Museum Bersejarah

Travel Tips
Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Mengenal Subak Jatiluwih yang Akan Dikunjungi Delegasi World Water Forum 

Jalan Jalan
Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Area Baduy Dalam Buka Lagi untuk Wisatawan Setalah Perayaan Kawalu 

Travel Update
5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

5 Wisata di Bandung Barat, Ada Danau hingga Bukit

Jalan Jalan
Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Aktivitas Bandara Sam Ratulangi Kembali Normal Usai Erupsi Gunung Ruang 

Travel Update
5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

5 Cara Motret Sunset dengan Menggunakan HP

Travel Tips
Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Harga Tiket Masuk Balong Geulis Cibugel Sumedang

Jalan Jalan
Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Tips Menuju ke Balong Geulis, Disuguhi Pemandangan Indah

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke