Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

36.000 Wisatawan Kunjungi Banyuwangi Selama Libur Waisak 2023

KOMPAS.com - Sebanyak 36.000 wisatawan tercatat mengunjungi Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur, selama periode libur Hari Raya Waisak 2023 atau mulai Kamis (1/6/2023) hingga Minggu (4/6/2023).

"Jumlah ini meningkat 40 persen dibandingkan rata-rata kunjungan di hari biasa. Alhamdulillah hampir seluruh destinasi Banyuwangi selalu ramai. Banyak wisatawan luar kota berlibur kemari," jelas Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani, dikutip dari Antara, Selasa (6/6/2023).

  • Panduan Lengkap ke Banyuwangi Park: Tiket Masuk hingga Aktivitas
  • Paket Wisata Baru Banyuwangi, Jelajahi Kebun Kakao dan Situs Sejarah

Banyuwangi Park jadi favorit

Selama periode tersebut, Banyuwangi Park menjadi tempat wisata yang paling diminati karena dikunjungi oleh 6.600 wisatawan. 

Selanjutnya tempat wisata yang banyak dikunjungi, di antaranya Pantai Marina Boom dengan 5.998 pengunjung, Pantai Pulau Merah dengan 4.253 pengunjung, Pantai Grand New Watudodol dengan 2.945 pengunjung, dan Desa Wisata Tamansari dengan 2.640 pengunjung.

Tingkat hunian hotel di Banyuwangi naik

Selain jumlah kunjungan wisatawan, peningkatan juga terlihat dari segi tingkat hunian hotel di kabupaten tersebut, tepatnya mulai Kamis (1/6/2023) hingga Sabtu (3/6/2023).

Selama periode tersebut, menurut keterangan Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Banyuwangi M. Yanuar Bramuda, tercatat tingkat okupansi hotel bintang empat ke atas berada di atas 90 persen. 

  • Mulai 31 Mei 2023, Super Air Jet Terbang dari Jakarta ke Banyuwangi
  • 50 Wisata Pantai di Jawa Timur, dari Pacitan sampai Banyuwangi

Ia menyebutkan, tingkat hunian Villa So Long Banyuwangi mencapai 100 persen, hotel Dialoog Banyuwangi mencapai 98 persen, Aston Banyuwangi Hotel & Conference Center mencapai 96 persen, dan Illira Hotel Banyuwangi mencapai 92 persen.

"Kalau rata-rata, okupansi tujuh hotel berbintang selama liburan Hari Raya Waisak mencapai 94 persen," tutur Bramuda.

https://travel.kompas.com/read/2023/06/06/083752627/36000-wisatawan-kunjungi-banyuwangi-selama-libur-waisak-2023

Terkini Lainnya

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering Sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Arab Saudi Targetkan Lebih dari 2 Juta Kunjungan Turis Indonesia pada 2024

Travel Update
7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

7 Hotel Dekat Stasiun Gambir, Mulai Rp 125.000

Travel Update
Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Wisata ke Arab Saudi Kini Bisa Pakai Visa Umrah

Travel Update
Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Promo Pameran Saudi Tourism Authority, Diskon Umrah hingga Rp 3 Juta

Travel Update
Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Wisatawan Nekat Kunjungi Tangga Haiku di Hawaii meski Sudah Ditutup

Travel Update
P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

P'Narach Food and View, Resto dengan Konsep Unik di Kabupaten Semarang

Jalan Jalan
Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Bandara di Jepang Ini Tidak Pernah Kehilangan Bagasi Selama 30 Tahun

Travel Update
Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Air Terjun Dolo: Pesona Alam Lereng Gunung Wilis di Kabupaten Kediri

Jalan Jalan
5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

5 Tempat Wisata Dekat Simpang Lima Semarang, Bukan Cuma Lawang Sewu

Jalan Jalan
25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

25 Hotel Terbaik di Dunia 2024 Versi TripAdvisor, Ada dari Indonesia

Hotel Story
Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Barang yang Paling Sering Ditinggal Wisatawan di Bandara, Apa Saja?

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke