Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kemit Forest Cilacap, Wisata Alam di Hutan Pinus

KOMPAS.com - Sedang memiliki rencana untuk berlibur di Cilacap, Jawa Tengah? Jangan lewatkan untuk mampir ke Kemit Forest, wisata edukasi dengan beragam wahana dan kegiatan seru yang bisa kamu coba.

Tempat wisata Cilacap yang satu ini memiliki hawa udara yang sejuk sehingga cocok untuk spot liburan keluarga. Di beberapa wahana, pengunjung juga bisa melihat keindahan kota Cilacap dari ketinggian.

Simak penjelasan seputar Kemit Forest Education lebih jauh, rekomendasi wisata murah meriah saat libur Lebaran.

  • 5 Tips Berkunjung ke Benteng Pendem Cilacap, Pakai Jasa Pemandu
  • Keunikan Masjid Agung Darussalam Cilacap yang Berstatus Cagar Budaya

Daya tarik Kemit Forest

Berada di tengah hutan pinus, Kemit Forest punya suasana dan hawa udara sejuk yang membuat nyaman pengunjung. Selain membuat nyaman, daerah sekitar Kemit Forest juga cocok dijadikan pelarian untuk menyegarkan pikiran.

Ada banyak sekali wahana atau kegiatan yang bisa dilakukan di sini. Di antaranya, cocok dijadikan spot foto mengabadikan momen yang tak ada di tempat wisata lainnya.

Seperti spot foto yang meliputi ayunan gantung, sepeda udara, paralayang, skybridge, hingga karpet aladin. Di beberapa spot foto tersebut, ada yang menyediakan fotografer sehingga para pengunjung yang tidak bawa kamera juga bisa berfoto.

Selain spot foto, ada banyak wahana bermain lainnya yang bisa diikuti oleh anak-anak seperti tangkap anak, pesawat putar, dan playground ruang terbuka.

Para pengujung juga bisa melakukan animal feeding yang termasuk dalam wahana baru di Kemit Forest.

Serunya lagi, di wisata Cilacap yang satu ini buka hingga tengah malam dan konsep Lighting Thematic yang membuat beberapa spot cocok dijadikan tempat berfoto malam hari.

Sambil menikmati lampu-lampu cantik yang digantung di hampir sisi wahana, pengujung juga bisa menikmati live music asyik dari band dan penyanyi yang disediakan. Jangan lupa request lagu favorit.

https://travel.kompas.com/read/2024/03/27/090300327/kemit-forest-cilacap-wisata-alam-di-hutan-pinus

Terkini Lainnya

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Terraz Waterpark Tanjung Batu: Harga Tiket, Lokasi, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Amanah Borneo Park di Banjarbaru, Punya Wahana Seru untuk Anak-anak

Jalan Jalan
Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Amanah Borneo Park: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Jam Buka

Jalan Jalan
Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Misteri Pilar Besi Kuno Berusia 1.600 Tahun di India yang Tidak Berkarat

Jalan Jalan
Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Tips Aman Berkunjung ke Kebun Binatang dengan Satwa Liar

Travel Tips
Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Harga Tiket Terkini Pendakian Gunung Andong via Pendem

Travel Update
Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Sheraton Belitung Resort Mulai Terapkan Energi Hijau yang Ramah Lingkungan

Travel Update
Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Pemda DIY Tak Khawatir Wisatawan Turun Imbas Larangan Study Tour Beberapa Daerah

Travel Update
5 Hotel dekat Jatim Park 3, Pas untuk Liburan Sekolah

5 Hotel dekat Jatim Park 3, Pas untuk Liburan Sekolah

Hotel Story
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke