Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dringo, Telaga Terindah di Pulau Jawa

Kompas.com - 17/07/2015, 13:36 WIB
INDONESIA memang tidak pernah habis untuk dieksplor keindahan alamnya. Gak usah jauh-jauh ke Indonesia Timur yang memang sudah terkenal akan keindahan alam dan budayanya. Di Pulau Jawa sebenarnya banyak sekali tempat yang indah dan belum banyak orang tahu.

Apakah anda pernah mendengar Telaga Dringo? Ya telaga indah ini terletak di Pulau Jawa, tepatnya di Kabupaten Batang dan perbatasan Banjarnegara di Jawa Tengah. Telaga Dringo ini sebenarnya tidak jauh dari obyek wisata di Dieng, arahnya setelah Kawah Candradimuka di Dieng.

Bagi yang berwisata ke Dieng Jawa Tengah, sempatkanlah untuk datang dan melihat Telaga Dringo ini. Pasalnya, letak telaga Dringo ini sebenarnya tidak jauh dari kawasan wisata Dieng, walaupun telaga ini terletak di Kabupaten Batang dan perbatasan Banjarnegara.

Ketika saya ingin ke sini memang banyak yang bilang Telaga Dringo sebagai Ranukumbolo KW, dikatakan KW karena hampir mirip dengan Ranukumbolo di Jawa Timur. Padahal ketika saya ke sini sih tidak sama. Yang saya setuju sama adalah keindahannya.

BARRY KUSUMA Telaga Dringo di Kabupaten Batang dan perbatasan Banjarnegara, Jawa Tengah.
Bagi yang mengunjungi Dieng, letak telaga Dringo ini sebenarnya dekat dengan kawasan wisata ini. Dataran Tinggi Dieng adalah dataran tertinggi kedua di dunia yang dihuni manusia. Urutan pertama ditempati Nepal dan Tibet.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com