Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 13/11/2017, 08:20 WIB
Silvita Agmasari

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Usai dinyatakan halal oleh LPPOM MUI pada 28 September 2017, konsumen kini dapat lebih yakin untuk mengonsumsi produk Samyang.

Mi instan asal Korea Selatan yang terkenal super pedas ini memiliki banyak penggemar. Sampai di pasaran, ada berbagai produk jajanan yang menggabungkan Samyang dengan makanan lain.

Dirangkum oleh KompasTravel inilah produk makanan di pasaran yang menggabungkan Samyang menjadi sajian yang menggugah selera:

1. Samyang 150 cabai

Warung Gelo di Jalan Kemang Utara Nomor 16 menghadirkan sajian Samyang dengan topping 150 buah cabai rawit! Hidangan di warung ini memiliki pilihan enam tingkat kepedasan.

(Baca juga : Ini Dia Mi Instan Saingan Samyang)

Dimulai dari level satu 'pedes cupu' dengan topping lima buah cabai rawit, dan level enam bernama 'pedes mati aja deh lo' yakni 150 cabai.

2. Martabak Samyang

Martabak telur dengan isian Samyang juga populer di beberapa kota besar. Tak hanya satu ada banyak gerai yang menghadirkan sajian ini. Misalnya OTW Food Street di Jakarta, Martabak Asang di Bandung, Martabak Manyus di Medan, dan masih banyak lainnya. Umumnya martabak telur isi Samyang ini diberi toping keju mozarela.

3. Ayam Geprek Samyang

Samyang rupanya juga berfungsi sebagai pengganti nasi sebagai karbohidrat di hidangan ayam geprek. Beberapa gerai ayam geprek menyajikan paket Samyang dan ayam geprek, seperti di Ayam Geprek Mas Eko di Tanjung Duren.

4. Seblak Samyang

Seblak dan samyang sama sama puya kemiripan, yakni pedas. CV AS (Ahli Sorga) mengedarkan Seblak Samyang dengan slogan Seblak Pedas Korea. Ini adalah produk inovasi yang hanya perlu diseduh, namun demikian masih menjadi pertanyaan apakah mie instan Samyang yang digunakan atau hanya kemiripan nama.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Bukit Mongkrang Tawangmangu Kebakaran, Pendakian Ditutup Sementara

Bukit Mongkrang Tawangmangu Kebakaran, Pendakian Ditutup Sementara

Travel Update
International Yogyakarta 42k Marathon Diharapkan Perkuat Sport Tourism

International Yogyakarta 42k Marathon Diharapkan Perkuat Sport Tourism

Travel Update
Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023, Diskon Tiket hingga 80 Persen

Garuda Indonesia Online Travel Fair 2023, Diskon Tiket hingga 80 Persen

Travel Update
BCA Tiket.com Travel Fair 2023, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

BCA Tiket.com Travel Fair 2023, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
Berburu Sunset di Rawa Pening Sembari Susur Sungai Naik Jip

Berburu Sunset di Rawa Pening Sembari Susur Sungai Naik Jip

Jalan Jalan
Promo Tiket Pesawat Vietjet Mulai Rp 0, Bisa Rayakan Festival Mooncake di Vietnam

Promo Tiket Pesawat Vietjet Mulai Rp 0, Bisa Rayakan Festival Mooncake di Vietnam

Travel Update
Patung Merlion di Singapura Akan Ditutup sampai Desember 2023

Patung Merlion di Singapura Akan Ditutup sampai Desember 2023

Travel Update
Jadwal MotoGP Mandalika 2023, Kurang dari Sebulan Lagi

Jadwal MotoGP Mandalika 2023, Kurang dari Sebulan Lagi

Travel Update
Rute ke Pantai Senggigi, Susuri Pesisir Barat Pulau Lombok

Rute ke Pantai Senggigi, Susuri Pesisir Barat Pulau Lombok

Travel Tips
Bikin Paspor Elektronik Kini Bisa di 102 Kantor Imigrasi Seluruh Indonesia

Bikin Paspor Elektronik Kini Bisa di 102 Kantor Imigrasi Seluruh Indonesia

Travel Update
Gunung Bromo Buka Lagi, Wisatawan Dilarang Injak Padang Sabana

Gunung Bromo Buka Lagi, Wisatawan Dilarang Injak Padang Sabana

Travel Update
Alasan Tak Ada Pasar Malam Sekaten Yogya, Dulu Strategi Penjajah Pecah Fokus Masyarakat

Alasan Tak Ada Pasar Malam Sekaten Yogya, Dulu Strategi Penjajah Pecah Fokus Masyarakat

Travel Update
Vredeburg Fair ke-9, Ada Agenda Sepedaan ke Museum hingga Konser Soegi Bornean

Vredeburg Fair ke-9, Ada Agenda Sepedaan ke Museum hingga Konser Soegi Bornean

Travel Update
Sepekan Setelah Diguncang Gempa, Maroko Mulai Didatangi Turis

Sepekan Setelah Diguncang Gempa, Maroko Mulai Didatangi Turis

Travel Update
5 Aktivitas yang Memicu Kebakaran di Gunung, Jangan Dilakukan

5 Aktivitas yang Memicu Kebakaran di Gunung, Jangan Dilakukan

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com