Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tempat Nongkrong di Sekitar Kampus UNS

Kompas.com - 06/07/2018, 17:00 WIB
Retia Kartika Dewi,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

3. Arje's Kitchen

Salah satu tempat nongkrong favorit di dekat Kampus UNS adalah Arje's Kitchen yang berlokasi di Jalan Antariksa No.2, Kentingan, Jebres.

Tempat nongkrong ini tergolong hits karena didesain minimalis dan dekorasi dinding yang instagramable.

Arje's terdiri dari 2 lantai. Di lantai atas tersedia spot outdoor.

Selain itu, menu makanan yang tersedia sangat bervariasi. Ada ayam geprek, steak, nasi goreng, seblak, dan pasta. Harga makanan berkisar Rp 10.000 hingga Rp 20.000.

Untuk menu minumannya yakni aneka float, Thai tea, alpukat kocok, frappe, squash, dan milk bubble. Harga minumannya antara Rp 12.000-Rp 15.000.

Arje's Kitchen hanya melayani pembeli hingga pukul 22.00 WIB.

4. Kedai Kopilogue

Bagi yang suka nongkrong sambil ngopi, kedai ini bisa jadi pilihan.

Kedai Kopilogue terletak di Jalan Antariksa No.70, Kentingan, Jebres. Jaraknya hanya 200 meter dari gerbang belakang Kampus UNS.

Kopi Single Origin merupakan menu favorit di kedai ini.

Kedai Kopilogue memakai kopi asli dan berbagai pilihan teknik pengolahan kopi seperti V60 dan kopi manual.

Selain itu, di Kedai Kopilogue ada juga permainan catur yang bisa dimainkan oleh pengunjung, serta beragam koleksi buku.

Harga kopi setiap cangkirnya berkisar Rp 13.000-Rp 17.000.

Kedai Kopilogue buka hari Senin-Kamis, pukul 12.00-00.30 WIB. Sementara, untuk Jumat-Minggu pukul 18.00-00.30 WIB.

Halaman Berikutnya
Halaman:


Terkini Lainnya

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

3 Promo BCA Australia Travel Fair 2024, Ada Cashback hingga Rp 2 Juta

Travel Update
4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

4 Promo Tiket Pesawat dan Tur BCA Australia Travel Fair, Rp 7 Juta ke Perth PP

Travel Update
Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Hari Ini, BCA Australia Travel Fair 2024 Digelar di Gandaria City

Travel Update
10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

10 Tips Wisata Saat Cuaca Panas, Pakai Tabir Surya dan Bawa Topi

Travel Tips
5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

5 Wisata di Palangka Raya, Ada Wisata Petik Buah

Jalan Jalan
5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

5 Tips ke Museum iMuseum IMERI FKUI di Jakarta, Reservasi Dulu

Travel Tips
Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Cara Menuju ke Bukit Tangkiling Kalimantan Tengah

Jalan Jalan
Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Bukit Tangkiling Palangka Raya untuk Pencinta Alam dan Petualangan

Jalan Jalan
Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Rute Menuju ke Jungwok Blue Ocean Gunungkidul, Yogyakarta

Jalan Jalan
Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Segara Kerthi Diperkenalkan ke Delegasi World Water Forum di Bali, Apa Itu?

Travel Update
Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Sederet Aktivitas Seru di Jungwok Blue Ocean, Tak Hanya Bisa Foto

Jalan Jalan
Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Kering sejak Maret 2024, Waduk Rajui Jadi Spot Instagramable di Aceh

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com