Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Jalan-jalan dan Nonton Konser di Luar Negeri

Kompas.com - 10/07/2018, 15:20 WIB
Gaby Bunga Saputra,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Nonton konser band ternama saat ini merupakan impian banyak orang. Euforia menonton konser di luar negeri saat ini sedang hype di Indonesia.

Namun kebanyakan konser besar terselenggara di negeri tetangga. Jarak dan biaya seringkali menjadi kendala untuk mempersiapkan perjalanan Anda ke luar negeri untuk menonton konser.

Walau terkesan ribet, Anda tidak perlu khawatir untuk mempersiapkan beberapa persiapan untuk nonton mekonser. Berikut KompasTravel rangkum beberapa tips yang perlu Anda persiapkan sebelum menonton konser di luar negeri.

Beli tiket konser

Kebutuhan yang paling penting untuk mempersiapkan nonton konser. Pastikan tiket yang Anda beli dibeli lewat situs resmi penyelenggara konser tersebut.

Anda juga harus mempersiapkan diri untuk berlomba dengan peminat lain untuk mendapatkan tiket. Bagi Anda yang baru pertama kali nonton koser di luar negeri lebih baik mengajak kerabat.

Tiket pesawat dan penginapan

Persiapkan biaya untuk kebutuhan yang tidak kalah penting dibandingkan tiket konser, yakni tiket pesawat dan akomodasi selama Anda tinggal di negeri tetangga. Carilah tiket pesawat dari jauh-jauh hari agar Anda mendapatkan harga penawaran yang murah.

Carilah penginapan sebelum Anda berangkat ke luar negeri. Sudah banyak situs yang menawarkan penginapan, dari bintang lima hingga yang murah meriah. Carilah penawaran dengan harga terbaik.

Survei tentang negara tujuan

Kenali iklim dan bahasa sehari-hari negara tujuan. Agar memudahkan perjalanan Anda ketahui letak penginapan, tempat konser, mini market dan tempat-tempat wisata lainnya agar tidak tersesat.

Saat ini juga sudah banyak traveling apps yang bisa memudahkan perjalanan Anda untuk mengetahui letak, terjemahan bahasa, hingga jadwal transportasi. Jangan lupa juga mengunduh maps di handphone Anda.

Siapkan uang lebih

Karena akan menjelajahi negara dan budaya baru, pasti Anda akan ingin untuk mencoba berbagai hal baru.

Sempatkan menjelajah berbagai tempat-tempat seru yang ada disana. Persiapkan biaya dan rencana pengeluaran agar perjalanan Anda terorganisir dengan baik.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Hotel Story
 'Dubai, Anda Siap?': Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

"Dubai, Anda Siap?": Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

Travel Update
Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Jalan Jalan
Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Update
Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com