Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bandara Juanda Kini Punya 28 Rute Penerbangan

Kompas.com - 10/09/2023, 15:41 WIB
Nabilla Tashandra

Editor

Sumber Antara

KOMPAS.comBandara Internasional Juanda Surabaya menambah sejumlah rute penerbangan baru baik domestik maupun internasional lintas maskapai sepanjang Agustus dan September 2023.

Di antara sejumlah rute tersebut, satu di antaranya adalah reaktivasi rute lama.

Baca juga: Apa Perbedaan Bandara Juanda Terminal 1 dan 2? Penumpang Wajib Tahu 

Destinasi yang dituju beragam, beberapa di antaranya adalah Kuala Lumpur, Malaysia, serta Labuan Bajo, Banyuwangi, dan Berau.

Sementara maskapainya yakni AirAsia dan Lion Group. 

“Kami sudah menambahkan empat rute di mana tiga merupakan rute baru dan satu reaktivasi dari rute lama," kata General Manager Bandar Udara Internasional Juanda Sisyani Jaffar di Sidoarjo, Kamis (7/9/2023).

Ia menambahkan, dengan adanya penambahan rute, maka Bandara Internasional Juanda kini melayani total 28 rute, baik domestik maupun internasional.

Delapan di antaranya merupakan rute internasional dengan tujuan Singapura, Kuala Lumpur, Johor Baru, Penang, Hong Kong, Jeddah, Madinah, dan Brunei Darussalam. 

Baca juga: 4 Transportasi ke Bandara Juanda dari Surabaya 

Sisyani Jaffar berharap, bertambahnya rute tidak hanya memberikan kemudahan akses lebih bagi masyarakat, tetapi juga meningkatkan daya saing potensi perdagangan, bisnis, dan pariwisata dalam langkah pemulihan perekonomian. 

Adapun dibandingkan dengan 2019, rasio pemulihan penumpang sudah mencapai 86 persen dari total jumlah penumpang pada 2019, yakni 10.806.142 orang. 

Ia optimistis jumlah penumpang pada akhir 2023 bisa mengejar capaian sebelum pandemi.

Baca juga: Pilihan Transportasi Umum dari Bandara Juanda ke Tunjungan Plaza

Adapun jumlah penumpang Bandara Internasional Juanda hingga Agustus sudah mencapai 9,2 jutaan penumpang. 

"Kami optimistis bahwa hingga akhir tahun baik jumlah pesawat maupun penumpang dapat kembali seperti sebelum pandemi,” tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

6 Taman untuk Piknik di Jakarta, Liburan Hemat Bujet

Jalan Jalan
7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

7 Taman Gratis di Yogyakarta, Datang Sore Hari Saat Tidak Terik

Jalan Jalan
Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Istana Kepresidenan Yogyakarta Dibuka untuk Umum, Simak Caranya

Travel Update
Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Jadwal Kereta Cepat Whoosh Mei 2024

Travel Update
Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Cara Berkunjung ke Museum Batik Indonesia, Masuknya Gratis

Travel Tips
Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Amsterdam Ambil Langkah Tegas untuk Atasi Dampak Negatif Overtourism

Travel Update
Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Perayaan Hari Tri Suci Waisak 2024 di Borobudur, Ada Bhikku Thudong hingga Pelepasan Lampion

Travel Update
Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Destinasi Wisata Rawan Copet di Eropa, Ternyata Ada Italia

Jalan Jalan
Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Kenaikan Okupansi Hotel di Kota Batu Tidak Signifikan Saat Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Travel Update
KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

KA Bandara YIA Tambah 8 Perjalanan Saat Long Weekend Kenaikan Yesus Kristus, Simak Jadwalnya

Travel Update
Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Kekeringan Parah Ancam Sejumlah Destinasi Wisata Populer di Thailand

Travel Update
Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Kunjungan Wisatawan ke Kota Batu Naik

Travel Update
Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Bangka Bonsai Festival Digelar Sepekan di Museum Timah Indonesia

Travel Update
Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Cara ke Tebing Keraton Bandung Pakai Angkot, Turun di Tahura

Jalan Jalan
Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Kemenparekraf Dorong Parekraf di Bogor Lewat FIFTY, Ada Bantuan Modal

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com