Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadi Venue Piala Dunia U17 2023, Ini 7 Wisata Dekat Stadion Si Jalak Harupat Bandung

Kompas.com - 05/11/2023, 21:55 WIB
Ulfa Arieza

Penulis

5. Pesona Nirwana Waterpark 

Pesona Nirwana Waterpark merupakan wisata wahana permainan air seluas empat kilometer persegi. Lokasinya berada di Kampung Legok Jeungjing, Desa Panyirapan, Kecamatan Soreang, sekitar 6,2 km dari Stadion Si Jalak Harupat. 

Daya tarik Pesona Nirwana Waterpark adalah begron tebing batu yang menjulang tinggi. Maklum saja, sebab dulunya kawasan ini adalah lokasi tambang yang disulap menjadi obyek wisata.

Pesona Nirwana Waterpark dilengkapi dengan beragam fasilitas seperti waterpark, penginapan, restoran, dan sebagainya.

Baca juga:

6. Gedung Budaya Sabilulungan 

Gedung Budaya Sabilulungan, salah satu wisata dekat Stadion Si Jalak Harupat Bandung
Shutterstock/Faris Hafizhan Hakim Gedung Budaya Sabilulungan, salah satu wisata dekat Stadion Si Jalak Harupat Bandung

Selain menonton sepak bola, kamu juga bisa mengenal lebih dalam budaya Sunda di Gedung Budaya Sabilulungan. Lokasinya berada di Jalan Al Fathu Nomor 104, Pamekaran, Kecamatan Soreang, atau sekitar 3,6 km dari Stadion Si Jalak Harupat. 

Melansir dari situs Pemerintah Kabupaten Bandung, gedung budaya yang dibangun pada 2010 ini, merupakan sentra seni dan budaya Jawa Barat. Tersedia beragam fasilitas di dalam gedung ini untuk mendukung pelestarian budaya dan seni Jawa Barat.

Sebut saja, panggung pentas seni, produk kerajinan tangan,  kesenian khas Bumi Parahyangan, seperti wayang golek, permainan tradisional, dan masih banyak lainnya.

7. Skywalk Al Fathu

Skywalk Al Fathu, salah satu wisata dekat Stadion Si Jalak Harupat Bandung
Dok. Pesona Indonesia Skywalk Al Fathu, salah satu wisata dekat Stadion Si Jalak Harupat Bandung

Tidak jauh dari lokasi Gedung Budaya Sabilulungan, kamu bisa menjumpai Skywalk Al Fathu yang Instagramable. Berdasarkan informasi dari situs Pesona Indonesia, skywalk ini menghubungkan Gedung Budaya Sabilulungan dengan Masjid Al Fathu.

Skywalk Al Fathu Soreang ini menjadi ikon baru wisata Kabupaten Bandung. Adapun Masjid Al Fathu dibangun sejak 1985 dengan arsitektur khas Jawa Barat.

Cirinya adalah konstruksi julang ngapak alias burung yang sedang mengepakkan sayap. Desain yang sangat unik dan megah inilah, yang menjadi daya tarik wisatawan dari luar daerah untuk berkunjung ke Masjid Al Fathu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Turis Asing Diduga Bikin Sekte Sesat di Bali, Sandiaga: Sedang Ditelusuri

Travel Update
Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Ada Pembangunan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, Penumpang Bisa Berangkat dari Stasiun Jatinegara

Travel Update
Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Ibis Styles Serpong BSD CIty Resmi Dibuka di Tangerang

Hotel Story
10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

10 Mal di Thailand untuk Belanja dan Hindari Cuaca Panas

Jalan Jalan
Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Menparekraf Susun Peta Wisata Berbasis Storytelling di Yogyakarta, Solo, dan Semarang

Travel Update
Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Waisak 2024, Menparekraf Targetkan Gaet hingga 300.000 Wisatawan

Travel Update
3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

3 Bulan Lagi, Penerbangan Langsung Thailand-Yogyakarta Akan Dibuka

Travel Update
Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Jelang Waisak 2024, Okupansi Hotel di Area Borobudur Terisi Penuh

Hotel Story
iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

iMuseum IMERI FKUI Terima Kunjungan Individu dengan Pemandu

Travel Update
9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

9 Wisata Malam di Jakarta, dari Taman hingga Aquarium

Jalan Jalan
Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Jangan Sembarangan Ambil Pasir di Pulau Sardinia, Ini Alasannya

Travel Update
6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

6 Cara Cegah Kehilangan Koper di Bandara, Simak Sebelum Naik Pesawat

Travel Tips
Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Maskapai Penerbangan di Australia Didenda Rp 1,1 Miliar karena Penerbangan Hantu

Travel Update
China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

China Terapkan Bebas Visa untuk 11 Negara di Eropa dan Malaysia

Travel Update
Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Pelepasan 40 Bhikku Thudong untuk Waisak 2024 Digelar di TMII

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com