Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengetahui Titik Berkemah di Gunung Marapi Sumatera Barat

Kompas.com - 06/12/2023, 10:52 WIB
Suci Wulandari Putri Chaniago,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

Padahal, kata David, pendaki dilarang mendirikan tenda di sana karena berada dekat dengan bibir kawah.

Sebagai informasi, Gunung Marapi memiliki ketinggian sekitar 2891 meter di atas permukaan laut (mdpl).

Spot puncak yang dimaksud di sini bukanlah puncak tertinggi Marapi, melainkan spot favorit tujuan para pendaki di Marapi.

Di antaranya yaitu ada spot tugu peringatan Abel Tasman dengan ketinggian sekitar 2800 mdpl. Selain itu ada pula Puncak Merpati dengan ketinggian sekitar 2885 sampai 2888 mdpl.

Sementara itu, puncak tertinggi Marapi berada di daerah hutan larangan. Lokasinya jauh dan butuh waktu tambahan sekitar empat jam hingga sampai ke sana.

"Pendaki dilarang ke sana (hutan larangan), karena aksesnya susah, dan orang sering tersesat kalau ke sana. Jadi tidak pernah kami sarankan ke sana," pungkas David.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com