Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dermaga Apung Singkarak Menarik Perhatian Wisatawan

Kompas.com - 23/05/2014, 12:16 WIB
AROSUKA, KOMPAS.com - Keberadaan dermaga apung di kawasan dermaga Singkarak, Kabupaten Solok, Sumatera Barat, menarik perhatian wisatawan apalagi nantinya kawasan tersebut menjadi pusat pelaksanaan Tour de Singkarak (TdS).

"Dengan adanya TdS kawasan Danau Singkarak menjadi pusat perhatian masyarakat dan para wisatawan yang berkunjung ke sana," kata Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) M Al Fajri di Arosuka, Kamis (22/5/2014).

Pihaknya berharap keberadaan dermaga apung tersebut dapat menunjang kunjungan wisatawan ke daerah memiliki banyak obyek wisata itu.

Diakui Fajri, masih banyak kekurangan yang harus dibenahi untuk menjadikan obyek wisata yang ada di Kabupaten Solok sebagai lokasi tujuan wisata.

Untuk menjadikan Solok sebagai daerah tujuan wisata, Pemkab Solok menetapkan tiga kawasan destinasi wisata yang didasarkan pada potensi yang ada. Di antaranya kawasan bagian selatan dengan potensi alam Danau Kembar dan perkebunan teh. Kemudian, bagian tengah dengan hutan kota, dan bagian utara mengandalkan Danau Singkarak.

KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN Lokomotif uap Mak Itam menarik gerbong berisi pebalap dan ofisial yang berlaga di Tour de Singkarak 2012 menuju start etape pertama di Sawahlunto di tepian Danau Singkarak, Kabupaten Solok, Sumatera Barat, Minggu (3/6/2012).
Pemkab Solok terus berupaya menjadikan perkembangan wisata di daerah itu lebih fokus dan terarah. Namun di samping itu, dibutuhkan juga dukungan masyarakat di sekitar obyek wisata untuk pengembangan wisata itu sendiri.

"Selain berupaya melengkapi sarana pendukung wisata, kita juga berupaya melakukan pembinaan kepada masyarakat, khususnya di kawasan obyek wisata agar mereka memahami konsep pariwisata," kata Fajri.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Pengalaman ke Pasar Kreatif Jawa Barat, Tempat Nongkrong di Bandung

Jalan Jalan
Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Libur Panjang Waisak 2024, KAI Operasikan 20 Kereta Api Tambahan

Travel Update
Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Pasar Kreatif Jawa Barat: Daya Tarik, Jam Buka, dan Tiket Masuk

Travel Update
Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Berkunjung ke Pantai Nangasule di Sikka, NTT, Ada Taman Baca Mini

Jalan Jalan
10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

10 Wisata Malam di Semarang, Ada yang 24 Jam

Jalan Jalan
Tanggapi Larangan 'Study Tour', Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Tanggapi Larangan "Study Tour", Menparekraf: Boleh asal Tersertifikasi

Travel Update
Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com