Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Hantu" di Jalan Asia Afrika, Bandung

Kompas.com - 12/07/2017, 12:05 WIB

KOMPAS.com - Jalan Asia Afrika di Bandung, Jawa Barat, memang penuh bangunan bersejarah. Jalan ini juga ramai dikunjungi karena punya kawasan wisata kuliner dan berlokasi dekat dengan Alun-alun Bandung.

Kini di Jalan Asia Afrika, tepatnya di sekitar Gedung Asia Afrika terdapat banyak cosplayer yang memerankan karakter dari berbagai belahan dunia.

Para cosplayer di kawasan ini tergabung dalam Komunitas Kostum Unik (Kosnik) Asia Afrika Kota Bandung.

Dari puluhan cosplayer, terdapat beberapa karakter horor dan hantu lokal.

"Selain karakter superhero dari luar negeri semisal Iron Man, kami pun selalu memerankan karakter horor dari Indonesia semisal pocong, kuntilanak, dan masih banyak lagi," tutur Joe Soekarno, Ketua Kosnik Asia Afrika Kota Bandung, kepada Tribun Jabar, Sabtu (8/7/2017).

Sedikitnya ada delapan jenis hantu Nusantara yang diperankan oleh cosplayer. Mulai dari pocong, sundel bolong, mak lampir, sampai valak dan pocong persib. "Hantu" yang disebutkan terakhir memang mengenakan kain serba biru, warna khas Persib.

Wisatawan bisa berfoto ria dengan para cosplayer ini saat mengunjungi Jalan Asia Afrika.

Artikel ini dikutip dari Tribun Jabar dengan judul "8 Hantu yang Akan Kamu Temui di Jalan Asia Afrika Bandung yang Banyak Bangunan Masa Kolonial."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Ada Rencana Kenaikan Biaya Visa Schengen 12 Persen per 11 Juni

Travel Update
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Tidak ada Larangan Wisata ke Indonesia

Travel Update
Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Museum Kebangkitan Nasional, Saksi Bisu Semangat Pelajar STOVIA

Travel Update
World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

World Water Forum 2024 Diharapkan Dorong Percepatan Target Wisatawan 2024

Travel Update
Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Tebing di Bali Dikeruk untuk Bangun Hotel, Sandiaga: Dihentikan Sementara

Travel Update
Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Garuda Indonesia dan Singapore Airlines Kerja Sama untuk Program Frequent Flyer

Travel Update
5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

5 Alasan Pantai Sanglen di Gunungkidul Wajib Dikunjungi

Jalan Jalan
Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Pantai Lakey, Surga Wisata Terbengkalai di Kabupaten Dompu

Travel Update
Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Bali yang Pas untuk Pencinta Liburan Slow Travel

Travel Tips
Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Turis Asing Beri Ulasan Negatif Palsu ke Restoran di Thailand, Berakhir Ditangkap

Travel Update
19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

19 Larangan dalam Pendakian Gunung Lawu via Cemara Kandang, Patuhi demi Keselamatan

Travel Update
Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Harga Tiket Camping di Silancur Highland, Alternatif Penginapan Murah

Travel Update
Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Harga Tiket dan Jam Buka Terkini Silancur Highland di Magelang

Travel Update
Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Awas Celaka! Ini Larangan di Waterpark...

Travel Tips
BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

BOB Downhill 2024, Perpaduan Adrenalin dan Pesona Borobudur Highland

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com