Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga dan Rute ke Omah Kembang Magelang, Vila Dikelilingi Enam Gunung

Kompas.com - 25/02/2022, 12:02 WIB
Ulfa Arieza ,
Anggara Wikan Prasetya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Menginap di vila menjadi pilihan untuk menghabiskan waktu liburan sekaligus menghilangkan penat. Lokasi vila identik dengan pemandangan asri, udara sejuk, serta jauh dari hiruk pikuk perkotaan.

Setiap vila memiliki keunikan masing-masing bagi para tamunya. Sebut saja Omah Kembang, salah satu vila di Magelang, Jawa Tengah yang menawarkan pemandangan gunung-gunung di Jawa Tengah.

Koordinator Omah Kembang Agus Riyanto mengatakan Omah Kembang dikelilingi enam gunung, sehingga menghadirkan pemandangan yang indah.

“Di belakang vila ada Gunung Merbabu dan Merapi. Kalau dari depan ada Gunung Telomoyo dan Gunung Andong. Kalau, pas cerah banget Gunung Sindoro dan Gunung Sumbing juga kelihatan dari tempat kami,” kata dia kepada Kompas.com, Selasa (22/02/2022).

Baca juga: Minum Teh Trasan di Omah Kembang, Bisa Sambil Nikmati Lanskap 6 Gunung

Agus mengatakan, arsitektur bangunan di Omah Kembang mempunyai ciri Eropa klasik. Konsep Eropa klasik tersebut dipadukan dengan sajian makanan tradisional yakni teh trasan dan geplak.

Teh trasan merupakan jenis teh hijau yang hanya tumbuh di daerah Ngablak, Magelang. Proses menyeduh dan meminum teh trasan cukup unik berbeda dengan teh pada umumnya.

“Omah Kembang mempunyai tagline ‘ketika selera klasik bertemu dengan selera tradisonal’, itulah mengapa untuk konsep bangunan kami hampir seperti Eropa, tapi tidak lupa ada sisi tradisional dari menu tradisional sekitar,” imbuhnya.

Baca juga: 7 Tempat Wisata Sekitar Puncak Argapura Ketep Pass Magelang

Vila ini memiliki halaman luas yang ditumbuhi rerumputan hijau, sehingga dapat digunakan untuk berkemah (camping) para tamu. Selain itu, terdapat pohon cemara di sekitar vila.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Tips Naik Perahu Susur Sungai Sendiri, Perhatikan Cara Duduknya

4 Tips Naik Perahu Susur Sungai Sendiri, Perhatikan Cara Duduknya

Travel Tips
Harga Tiket dan Jam Pendakian Terkini Bukit Mongkrang Tawangmangu

Harga Tiket dan Jam Pendakian Terkini Bukit Mongkrang Tawangmangu

Travel Update
Daya Tarik Masjid Aschabul Kahfi, Tempat Wisata Religi di Gua

Daya Tarik Masjid Aschabul Kahfi, Tempat Wisata Religi di Gua

Jalan Jalan
Tempat Wisata dekat Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Museum hingga Pantai

Tempat Wisata dekat Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Museum hingga Pantai

Travel Update
4 Tips Camping di Cuaca Buruk, Pastikan Persiapan Lengkap

4 Tips Camping di Cuaca Buruk, Pastikan Persiapan Lengkap

Travel Tips
Aktivitas di Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Masih Belum Banyak

Aktivitas di Bukit Dewa Dewi Wonogiri, Masih Belum Banyak

Travel Update
Starlux Airlines Terbang dari Taiwan ke Jakarta per September, Tarif Rp 3 Jutaan

Starlux Airlines Terbang dari Taiwan ke Jakarta per September, Tarif Rp 3 Jutaan

Travel Update
Tips Berkunjung ke Bukit Dewa Dewi di Wonogiri, Datang Pagi

Tips Berkunjung ke Bukit Dewa Dewi di Wonogiri, Datang Pagi

Travel Tips
20 Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024, Indonesia Teratas

20 Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024, Indonesia Teratas

Travel Update
Indonesia Jadi Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024

Indonesia Jadi Destinasi Terbaik untuk Wisatawan Muslim 2024

Travel Update
Asal-usul Nama Golo Geleng di NTT, Konon Jadi Tempat Singgah Empo Rua

Asal-usul Nama Golo Geleng di NTT, Konon Jadi Tempat Singgah Empo Rua

Jalan Jalan
Pendakian ke Gunung Dempo di Sumatera Selatan Ditutup sampai 8 Juni

Pendakian ke Gunung Dempo di Sumatera Selatan Ditutup sampai 8 Juni

Travel Update
4 Aktivitas di Koryu Space di Jakarta, Baca Buku dan Bikin Origami

4 Aktivitas di Koryu Space di Jakarta, Baca Buku dan Bikin Origami

Jalan Jalan
Cara ke Koryu Space Japan Foundation, Naik MRT dan Transjakarta

Cara ke Koryu Space Japan Foundation, Naik MRT dan Transjakarta

Travel Tips
500 Kapal Nelayan Semarang Ikut Tradisi Sedekah Laut Larung Sesaji

500 Kapal Nelayan Semarang Ikut Tradisi Sedekah Laut Larung Sesaji

Travel Update
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com