Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Main ke Pulau Cheung Chau Hong Kong, Nyeberang Cuma 35 Menit

Kompas.com - 16/02/2023, 14:06 WIB
Melvina Tionardus,
Nabilla Tashandra

Tim Redaksi

 

HONG KONG, KOMPAS.com - Saat berlibur ke Hong Kong dan mencari aktivitas luar ruang, cobalah meluangkan waktu untuk menjelajahi wisata pantai di Pulau Cheung Chau.

Selain melihat panorama pantai serta bukit dan gedung-gedung si sekitar, di sini kamu bisa mencicipi beragam makanan laut dan menyaksikan Cheung Chau Bun Festival yang biasanya digelar pada Mei.

Baca juga:

Cara menuju ke Cheung Chau dari Hong Kong

Perjalanan bisa kamu mulai dari Dermaga Central Pier nomor lima.

Dari sini ada tiga pilihan kapal yaitu Ordinary Ferry (Ordinary), Ordinary Ferry (Deluxe), dan Fast Ferry.

Jadwal dan harga tiket selengkapnya dapat dilihat di situs Sunferry.

Dermaga Central Pier nomor 5, Hong Kong, tempat untuk menaiki kapal ferry menuju Pulau Cheung Chau.KOMPAS.com/ MELVINA TIONARDUS Dermaga Central Pier nomor 5, Hong Kong, tempat untuk menaiki kapal ferry menuju Pulau Cheung Chau.

Untuk kali ini, Kompas.com akan menjelaskan cara menyebrang menggunakan jenis kapal cepat feri bernama Fast Ferry yang memakan waktu sekitar 35 menit untuk sampai ke Cheng Chau.

Tiket bisa dibeli langsung di dermaga dan tidak dapat dipesan melalui daring. Harga tiketnya 26,2 dollar Hong Kong (sekitar Rp 50.600) untuk hari senin sampai Sabtu dan 38 dollar Hong Kong (sekitar Rp 73.500) untuk Minggu dan tanggal merah.

Baca juga:

Kapal tersedia setiap sekitar 30 menit sekali dan masih tersedia sampai pukul 24.00.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kompas Travel (@kompas.travel)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Swiss-Belhotel International Rebranding Swiss-Belcourt Serpong Tangsel

Hotel Story
 'Dubai, Anda Siap?': Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

"Dubai, Anda Siap?": Kampanye Terbaru Dubai untuk Wisatawan Indonesia 

Travel Update
Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Rute Menuju ke Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Wisman Asal Singapura Dominasi Kunjungan di Kepulauan Riau Maret 2024

Travel Update
Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Harga Tiket Masuk dan Jam Buka di Arjasari Rock Hill

Jalan Jalan
Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Candi Prambanan 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Update
Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Sederet Aktivitas Outdoor di Arjasari Rock Hill Bandung

Jalan Jalan
Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Suhu Panas Ekstrem di Thailand, Buat Rel Kereta Api Bengkok

Travel Update
Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Serunya Camping Keluarga di Arjasari, Kabupaten Bandung

Jalan Jalan
Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Arjasari Rock Hill, Lihat Sunset dan City View Bandung dari Ketinggian

Jalan Jalan
5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

5 Hotel Indonesia Masuk Daftar Hotel Terbaik di Asia 2024 Versi TripAdvisor

Travel Update
[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

[POPULER Travel] 5 Kolam Renang Umum di Depok | Barang Paling Banyak Tertinggal di Bandara

Travel Update
8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

8 Penginapan di Ciwidey dengan Kolam Air Panas, Cocok untuk Relaksasi

Hotel Story
Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Capaian Timnas U-23 di Piala Asia Bawa Dampak Pariwisata untuk Indonesia

Travel Update
Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Harga Tiket Masuk Taman Safari Prigen 2024 dan Cara Pesan via Online

Travel Tips
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com